Salah satu contoh sikap menghargai keragaman suku bangsa di Indonesia adalah....
KEBINEKAAN

Quiz
•
Professional Development
•
7th Grade
•
Medium
Azelwintes Desimitra
Used 67+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hanya mau membantu saudara
Menghargai pendapat diri sendiri
Sangat bangga terhadap kebudayaan daerahnya
Menghormati suku lain yang sedang melaksanakan upacara adat
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keragaman suku bangsa di Indonesia bisa dilihat dari keragaman....
Rumah adat dan warna kulit
Bentuk rahang dan warna mata
Bentuk bangungan dan mata pencaharian
bentuk harta benda
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini adalah bentuk toleransi terhadap keragaman gender,kecuali...
membeda-bedakan laki-laki dan perempuan dalam berteman
Memberikan perlakuan yang sama kepada semua teman
Memberikan hak yang sama antara laki-laki dan perempuan
Tolong menolong tanpa membedakan jenis kelamin
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap yang harus dikembangkan dalam mewujudkan rasa persatuan dalam keragaman adalah...
Menghapus semua perbedaan
Mementingkan suku dan budaya sendiri
Menerima dan menghargai segala keragaman suku dan budaya sebagai suatu kekayaan bangsa
Membatasi diri untuk bergaul dengan teman dari lain suku
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keragaman suku,bahasa,adat istiadat serta bentuk kesenian daerah bagi bangsa Indonesia merupakan...
Pemasukan devisa
ciri khas bangsa Indonesia
Kekayaan bangsa Indonesia
Kebudayaan bangsa atau kebudayaan nasional
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Agama yang dianut oleh bangsa Indonesia beragam,agar tercipta kehidupan beragama yang harmonis,sikap yang harus dikembangkan adalah....
Membatasi pergaulan dengan orang yang berbeda agama dengan kita
Bersikap toleran kepada orang yang berbeda agama
Menghormati ibadah orang yang beragama sama dengan kita
Tidak memaksakan kehendak kita kepada orang yang seagama
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bhinneka Tunggal Ika artinya berbeda-beda tetapi tetap satu,yaitu terdiri dari...
Keragaman kepercayaan
Keragaman bangsa
Karagaman bahasa nasional
Keragaman gender,suku,budaya,agama,ras dan antar golongan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
11 questions
Soal PPPK 2021

Quiz
•
KG - Professional Dev...
11 questions
Quiz Reconnected SM, 24 Januari 2021

Quiz
•
7th - 12th Grade
10 questions
Lambang OSIS SMP

Quiz
•
7th - 8th Grade
15 questions
Pengetahuan Kepramukaan 2

Quiz
•
4th - 10th Grade
15 questions
Latihan Soal Tema 5 Kelas 6

Quiz
•
4th - 12th Grade
15 questions
Metode Pemisahan Campuran

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Quiz Reconnected SM, 26 September 2021

Quiz
•
7th - 12th Grade
14 questions
Quiz Reconnected SM, 28 November 2021

Quiz
•
7th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade