Pretest Quizizz Dengan Kurikulum Merdeka
Quiz
•
Education
•
8th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Julafrigandi Sinaga
Used 6+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 5 pts
Pada pembelajaran dengan paradigma baru, pendidik diharapkan lebih banyak melakukan asesmen formatif. Tujuan utama asesmen formatif adalah ....
refleksi pembelajaran
menentukan nilai rapor
menentukan kenaikan kelas
ujian diakhir pembeajaran
2.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 5 pts
Di bawah ini yang merupakan dimensi dari profil pelajar pancasila, kecuali....
berkebhinekaan global
Bergotong royong
bernalar kritis
nasionalis
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Peranan kritis dan evaluatif kurikulum mengandung makna ... .
Pengembangan hal baru yang dibutuhkan pada masa sekarang dan akan datang.
Kurikulum sebagai sarana untuk menerapkan nilai-nilai warisan budaya yang masih relevan dengan generasi saat ini.
Menggali potensi siswa dalam memperoleh kreatifitas.
Kurikulum membangun siswa untuk peka terhadap situasi dan kondisi yang ada serta mampu untuk mengambil keputusan nilai yang solutif untuk kemajuan.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Salah satu perangkat ajar pada kurikulum merdeka yang diistilakan juga dengan RPP plus adalah
modul ajar
tujuan pembelajaran
capaian pembelajaran
alur tujuan pembelajaran
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Perubahan mendasar pada kurikulum merdeka dibandingkan kurikulum 2013, kecuali...
Mapel TIK merupakan mata pelajaran wajib
Adanya penguatan profil pelajar pancasila secar spesifik
Menggunakan capaian pembelajaran (CP)
Tidak ada penilaian formatif
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Rudi bermain kelereng.
Subjek pada kalimat tersebut adalah….
Rudi
Bermain
Kelereng
Rudi bermain kelereng
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila...
Pembelajaran lintas disiplin ilmu mengamati dan memikirkan solusi terhadap permasalahan dilingkungan sekitarnya
Pembelajaran parsial mata pelajaran yang mengamati dan memikirkan solusi terhadap permasalahan dilingkungan sekitarnya
Pembelajaran yang hanya mengamati terhadap permasalahan dilingkungan sekitarnya
Pembelajaran yang hanya memikirkan solusi terhadap permasalahan dilingkungan sekitarnya
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
12 questions
Kuiz Analisis Kata Majmuk 2
Quiz
•
1st Grade - Professio...
12 questions
RBT Mekanikal
Quiz
•
8th Grade
10 questions
PAI KELAS 8 BAB IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Pengenalan Kepada PBSM
Quiz
•
7th - 11th Grade
10 questions
TEMA 3 PEDULI TERHADAP MAKHLUK HIDUP SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN
Quiz
•
8th Grade
15 questions
RBT Tingkatan 3 Bab 1 : Aplikasi Teknologi
Quiz
•
1st Grade - Professio...
13 questions
Pendidikan Seni - Seramik
Quiz
•
8th - 9th Grade
15 questions
Mesin Pencari
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
