BAB 4B

BAB 4B

9th - 12th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Bendera & Ibukota

Bendera & Ibukota

KG - University

20 Qs

 KHÍ QUYỂN. SỰ PHÂN BỐ NHIỆT ĐỘ KHÔNG KHÍ TRÊN TRÁI ĐẤT

KHÍ QUYỂN. SỰ PHÂN BỐ NHIỆT ĐỘ KHÔNG KHÍ TRÊN TRÁI ĐẤT

10th Grade

20 Qs

Equatorial vegetation

Equatorial vegetation

9th Grade

20 Qs

Wilayah dan Tata Ruang 1_12_IPS

Wilayah dan Tata Ruang 1_12_IPS

12th Grade

20 Qs

ÔN TẬP KHÍ QUYỂN 1

ÔN TẬP KHÍ QUYỂN 1

10th Grade

20 Qs

Latihan KSK-N Kebumian 6

Latihan KSK-N Kebumian 6

10th - 12th Grade

20 Qs

Benua dan Perubahan Sosial (Latihan PTS-1) kelas IX

Benua dan Perubahan Sosial (Latihan PTS-1) kelas IX

9th Grade

15 Qs

Bài 6 Hợp chúng quốc Hoa Kỳ

Bài 6 Hợp chúng quốc Hoa Kỳ

11th Grade

15 Qs

BAB 4B

BAB 4B

Assessment

Quiz

Geography

9th - 12th Grade

Hard

Created by

Arindya Mardani

Used 8+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Penerobosan magma dari perut bumi ke atas kerak bumi tapi tidak mencapai permukaan bumi dinamakan ....

A. Ekstrusi

B. Efusif

C. Eksplosif

D. Intrusi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Batuan sedimen merupakan batuan yang terbentuk hasil pengendapan batuan beku. Contoh dari batuan sedimen adalah ….

A. apung dan granit

B. konglomerat dan breksi

C. kuarsit dan serpih

D. basalt dan obsidian

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Media Image

Perhatikan gambar struktur lapisan tanah di atas!

Lapisan tanah yang ditunjukkan pada horizon O adalah ….

terdiri dari bahan induk tanah seperti batuan dasar atau sedimen yang belum padat

terdiri dari lapisan di bawah permukaan yang telah kehilangan

sebagian besar kandungan mineralnya.

terdiri dari berbagai material organik seperti sisa

dedaunan serta bangkai hewan maupun tumbuhan

terdiri dari topsoil yaitu materi organik berwarna gelap

yang bercampur dengan butiran mineral akibat aktivitas organism

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Pelapukan Kimiawi adalah hancurnya batuan oleh proses kimiawi yang dapat mengubah komposisi dari batuan tersebut. Pelapukan ini dominan terjadi di Indonesia, karena...

A. Curah hujan rata-rata tinggi

B. Memiliki garis pantai yang panjang

C. Banyak terdapat gunung api

D. daerah pertemuan lempeng tektonik

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Naiknya Pulau Timor terjadi akibat adanya tenaga endogen berupa . . . .

A. epirogenesa positif

B. epirogenesa negatif

C. sesar

D. kekar

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Berikut merupakan faktor pembentuk tanah, kecuali ....

A. batuan induk

B. waktu

C. organisme

D. keadaan air tanah

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Ada istilah Degradasi Lahan adalah berkurangnya kapasitas tanah. Faktor alami yang mempengaruhi degradasi lahan itu adalah ...

A. perubahan lahan

B. penggunaan pupuk kimia

C. alih fungsi lahan untuk pemukiman.

D. letusan gunung api

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?