Iman Kepada Rasul
Quiz
•
Religious Studies
•
8th Grade
•
Medium
Firmayanti Qamar
Used 25+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut!
1) Di dalam Al-Qur’an disebutkan banyak nama nabi dan rasul,
tetapi yang wajib diketahui ada 25 orang.
2) Tugas rasul adalah sebagai pemberi kabar gembira dan
peringatan serta petunjuk jalan yang lurus.
3) Nabi dan Rasul yang disebutkan dalam Al-Qur’an berjumlah 25
orang.
4) Ada beberapa umat yang tidak beriman karena tidak ada nabi/
rasul di kalangan mereka.
5) Allah Swt. mengirimkan nabi/rasul kepada setiap umat manusia.
Pernyataan yang benar ditunjukkan oleh nomor ... .
1, 2, dan 3
1, 3, dan 4
2, 3,dan 4
2, 3,dan 5
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut!
1) Kita wajib percaya bahwa jumlah nabi dan rasul tidak terbatas
yang ada dalam Al-Qur’an saja.
2) Kita wajib percaya bahwa nabi berjumlah 124.000 orang dan
Rasul 313 orang.
3) Kita wajib mempercayai 25 nabi/rasul yang disebutkan dalam Al-
Qur’an .
4) Kita wajib percaya bahwa pada setiap umat terdapat nabi/rasul.
5) Kita wajib percaya bahwa semua nama nabi dan rasul sudah
disebutkan dalam Al-Qur’an .
Keyakinan kepada Rasul yang tepat ditunjukkan nomor ... .
1, 2, dan 3
1, 3, dan 4
2, 3, dan 5
3, 4, dan 5
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan kisah berikut!
Pada waktu Nabi Ibrahim a.s. berdebat dengan Raja Namrud
tentang siapa yang menghancurkan semua berhala di tempat itu,
Nabi Ibrahim a.s. menjawab bahwa yang menghancurkan mereka
adalah berhala yang paling besar yang di tangannya tergantung
sebilah kapak. Ini merupakan jawaban yang sangat diplomatis dari
Nabi Ibrahim a.s.untuk menunjukkan bahwa berhala tidak memiliki
kekuatan sehingga layak disembah.
Kisah tersebut menunjukkan sifat wajib bagi nabi, yaitu ... .
sidiq
tablig
amanah
fatanah
4.
MATCH QUESTION
30 sec • 1 pt
Pasangan sifat wajib bagi rasul dan arti yang benar adalah
Jujur
Sidiq
Menyampaikan
Fatanah
dapat dipercaya
Amanah
cerdas
Tabligh
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kisah berikut!
Melalui Abu Talib, Nabi Muhammad saw. pernah ditawari harta dan
kekuasaan oleh pemuka suku Quraisy. Imbalannya Nabi Muhammad
saw. harus menghentikan dakwahnya. Sebagai seorang nabi,
mustahil nabi Muhammad saw mengambil tawaran itu, karena
sama saja menyakiti para pengikutnya yang sudah mengorbankan
segalanya demi mendukung dakwah Islam.
Kisah ini menunjukkan sifat mustahil bagi nabi, yaitu ... .
kizib
khianat
kitman
baladah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan riwayat berikut!
Suatu ketika Nabi Muhammad saw mendapatkan hadiah jeruk limau
dari seorang perempuan. Nabi saw kemudian memakan semua
jeruk yang dibawakan kepadanya. Setelah semua jeruk itu habis,
perempuan tadi pun pulang dengan perasaan senang. Para sahabat
bertanya mengapa Nabi saw tidak berbagi jeruk itu dengan mereka.
Nabi menjawab bahwa jeruk itu rasanya masam, seandainya dibagi
kepada para sahabat, mereka tidak akan menghabiskannya dan
mengecewakan si pemberi.
Riwayat di atas menunjukkan salah satu hikmah sifat jaiz bagi Rasul,
yaitu ... .
menunjukan keunggulan pribadi Nabi Muhammad saw.
memberi pelajaran hukum syari’at kepada para sahabat.
memberi keteladanan tentang menghargai orang lain.
menunjukkan Nabi Muhammad saw manusia biasa
7.
MATCH QUESTION
30 sec • 1 pt
Pasangan nama nabi dan kaumnya yang tepat adalah ... .
Madyan
Musa a.s.
Tsamud
Soleh a.s.
Bani Israil
Hud a.s.
Ad
Syuaib a.s.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
TILAWAH AL-QURAN TAHUN 2
Quiz
•
KG - Professional Dev...
6 questions
PENDIDIKAN ISLAM TING 2 RUKHSAH (MENYAPU BALUTAN))
Quiz
•
8th - 9th Grade
11 questions
Perang Badar
Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
Ibrahim AS
Quiz
•
7th - 10th Grade
15 questions
Ifthor jamai akbar siswa
Quiz
•
6th - 8th Grade
9 questions
EJAAN JAWI
Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Refleksi Materi Sholat berjamaah
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
ISLAMIC QUIZ 02
Quiz
•
KG - Professional Dev...
Popular Resources on Wayground
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
4 questions
Activity set 10/24
Lesson
•
6th - 8th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
How to Email your Teacher
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
30 questions
October: Math Fluency: Multiply and Divide
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Religious Studies
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
4 questions
Activity set 10/24
Lesson
•
6th - 8th Grade
20 questions
Figurative Language Review
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Physical and Chemical Changes
Quiz
•
8th Grade
22 questions
Newton's Laws of Motion
Lesson
•
8th Grade
24 questions
3.1 Parallel lines cut by a transversal
Quiz
•
8th Grade
15 questions
Halloween Characters
Quiz
•
7th - 12th Grade
