Teks ulasan merupakan komentar terhadap suatu karya atas sudut pandang ....
PTS Bahasa Indonesia Semester Genap

Quiz
•
Other
•
8th Grade
•
Medium
INAYAH INAYAH
Used 7+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pembaca
Penulis
Pemain
Netizen
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan di bawah ini !
a)Teks yang menjelaskan suatu penilaian maupun komentar baik kelebihan dan kekurangan suatu karya.
b)Teks yang menjelaskan suatu proses peristiwa sosial maupun budaya
c) Teks yang berisikan ajakan dan bujukan
d) Teks yang berisikan suatu pendapat maupun fakta
Dari pernyataan di atas, manakah definisi yang tepat untuk pengertian teks ulasan?
A
B
C
D
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dibandingkan dengan karya sastra sejenis lainnya, novel ini kurang berbobot. Lukisan perwatakan kurang begitu mendalam, jalan ceritanya terkesan mendatar saja, tidak ada hal-hal yang menarik perhatian pembaca.
Penggalan teks ulasan di atas merupakan bagian...
Simpulan teks
Latar teks
Kelemahan teks
Keunggulan teks
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jumlah hal : 325 halaman
Genre : Komedi
Penerbit : Elex Media Komputindo, Jakarta
Di atas merupakan bagian.... teks ulasan.
Evaluasi
Analisis
Rekomendasi
Identitas
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Novel ini sangat layak untuk dibaca oleh semua umur, baik remaja, dewasa maupun orang tua.
Di atas merupakan struktur bagian.... teks ulasan
Rekomendasi
Analisis
Sinopsis
Evaluasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Adinda merekomendasikan Amel untuk bersekolah di SMAnya dulu.
Makna kata merekomendasi adalah...
Saran
Menyampaikan
Meminta
Sarana
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jangan, harus, hendaknya, sebaiknya.
Kata di atas merupakan kaidah kebahasaan teks ulasan...
Konjungsi penerang
Konjungsi waktu
Pernyataan saran
Konjungsi penyebab
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
20 questions
Teks Ulasan

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Ulangan Harian Teks Ulasan Kelas 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Latihan Soal Teks Ulasan

Quiz
•
8th Grade
20 questions
sumatif tengah semester 8C

Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
Latihan UTS Bahasa Indonesia

Quiz
•
8th Grade
22 questions
SOAL LATIHAN BAHASA INDONESIA KELAS 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Sumatif Tengah Semester Bahasa Indonesia Kelas 8

Quiz
•
8th Grade - University
25 questions
Penilaian Tengah Semester

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Other
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
6 questions
Earth's energy budget and the greenhouse effect

Lesson
•
6th - 8th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade
20 questions
Lesson: Slope and Y-intercept from a graph

Quiz
•
8th Grade