Search Header Logo

Bahasa Indonesia Tema 6 kls 6

Authored by kiki zakiah

Education

6th Grade

20 Questions

Used 43+ times

Bahasa Indonesia Tema 6 kls 6
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 5 pts

Perhatikan bacaan berikut!

Kita sering menemukan poster tertempel di dinding ataupun tempat-tempat umum yang memiliki permukaan datar. Poster biasanya dibuat dengan memadukan warna-warna yang kuat dan kontras. Selain itu, poster memuat huruf dan gambar dalam ukuran besar. Ciri-ciri poster tersebut harus dipenuhi agar poster mudah dipahami oleh pembaca.

Informasi tentang lokasi penempelan atau penenmpatan poster ditemukan pada kalimat ....

kesatu

kedua

ketiga

keempat

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 5 pts

Bacalah teks berikut ini!

Salah satu langkah yang bisa ditempuh supaya para remaja peduli lingkungan adalah dengan meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan. Sebagai contoh, melalui kegiatan pencinta alam. Kegiatan ini dapat meningkatkan kepedulian remaja terhadap lingkungan alam. Dengan demikian, generasi muda kita dapat menjadi generasi muda yang cinta alam dan tumbuh menjadi pemimpin yang berwawasan lingkungan.

Judul bacaan di atas yang tepat adalah .….

Bentuk Kepedulian Remaja terhadap Lingkungan

Remaja dan Pergaulan

Kepedulian terhadap Remaja

Remaja dan Kepedulian terhadap Masyarakat

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 5 pts

Bacalah judul berikut ini!

“Pernyataan Kemerdekaan de facto Indonesia”

Informasi yang termuat dalam judul tersebut adalah ....

Indonesia mencapai kemerdekaan atas bantuan asing.

Indonesia mencapai kemerdekaan atas perjuangan para pahlawan.

Kemerdekaan Indonesia diakui dunia internasional.

Pernyataan kemerdekaan Indonesia di depan bangsa asing.

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 5 pts

Perhatikan paragraf berikut!

Proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah cita-cita para pejuang bangsa yang sudah tercapai. Proklamasi tersebut mempunyai makna berupa perjuangan yang panjang dan penuh penderitaan. Perjuangan tersebut harus dihargai dan diteladani oleh seluruh masyarakat Indonesia.

Kata kunci yang sesuai dengan paragraf tersebut adalah ....

proklamasi, cita-cita, makna, perjuangan, teladan

proklamasi, Indonesia, cita-cita, perjuangan, bangsa

proklamasi, kemerdekaan, bangsa, masyarakat

proklamasi, tercapai, perjuangan, panjang

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 5 pts

Perhatikan paragraf berikut!

Proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah cita-cita para pejuang bangsa yang sudah tercapai. Proklamasi tersebut mempunyai makna berupa perjuangan yang panjang dan penuh penderitaan. Perjuangan tersebut harus dihargai dan diteladani oleh seluruh masyarakat Indonesia.

Informasi penting yang sesuai dengan paragraf tersebut adalah ....

Proklamasi kemerdekaan dapat tercapai berkat para pejuang bangsa.

Proklamasi membawa perubahan besar bagi bangsa Indonesia.

Proklamasi memberi rasa merdeka pada masyarakat Indonesia.

Proklamasi merupakan hasil perjuangan pahlawan masa lalu dan masa kini.

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Mencari isi teks dari suatu bacaan dapat dilakukan dengan cara ....

Membaca sekilas

membaca judul bacaan

mencari kata kunci

membaca kalimat terakhir

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Berikut yang merupakan ciri kata kunci suatu paragraf adalah .

kata awal paragraf

kata akhir paragraf

kata di tengah paragraf

kata yang selalu diulang-ulang

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?