Perhatikan paragraf berikut ini!
Guna mempercepat pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) Pemerintah memberikan sejumlah insentif Pajak Penghasilan (PPh) kepada investor yang akan menanamkan modal di Kalimantan Timur. Hal ini dilakukan sesuai Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 12 Tahun 2023 terkait pemberian perizinan berusaha, kemudahan berusaha, dan fasilitas penanaman modal bagi pelaku usaha di IKN.
Manakah yang termasuk kalimat utama...