
Perubahan Lingkungan (2)

Quiz
•
Biology
•
10th Grade
•
Hard
Mulyasari Ayu
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pencemaran dapat dibedakan menjadi 4 (empat) macam, kecuali..
Pencemaran Udara
Pencemaran Tanah
Pencemaran Air
Pencemaran Suara
Pencemaran Gas
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Suatu keadaan dimana terdapat berbagai zat baik fisik, kimia maupun biologi yang terdapat didalam lapisan atmosfer bumi.
Pencemaran Gas
Pencemaran Udara
Pencemaran Air
Pencemaran Tanah
Pencemaran Udara
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Jenis polutan yang menjadi penyebab terjadinya pencemaran udara adalah..
Karbon Monoksida dan Karbon Dioksida
Limbah Industri
Pestisida dan Aerosol
Sampah dan Limbah deterjen
Hujan Asam
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Penduduk yang tinggal dibantaran sungai sering membuang limbah kesungai sehingga air sungai tercemar. Dampak pencemaran air sungai terhadap kelangsungan kehidupan adalah...
Berkurangnya konsentrasi karbondioksida.
Bertambahnya jenis-jenis tumbuhan air.
Meningkatnya populasi ikan disungai.
Meningkatnya penyebaran penyakit.
Meningkatnya kadar oksigen terlarut.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya pencemaran air adalah...
Membuang insektisida disekolan.
Membuang limbah berbahaya kesungai.
Menggunakan pupuk nitrogen yang berlebihan agar tanaman tumbuh subur.
Menggunakan bahan yang ramah lingkungan.
Menampung limbah dan membuang kelaut.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Tindakan yang dapat dilakukan oleh petani untuk melawan hama tanpa merusak lingkungan adalah...
Memelihara predator alami.
Menyemprotkan pestisida.
Menerapkan pola tanam selang-seling.
Menanam bibit yang tahan lama.
Membunuh hama satu per satu.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pencemaran suara adalah ....
Gangguan pada telinga akibat nyanyian merdu
Gangguan pada telinga akibat seseorang berbicara-berbisik
Gangguan pada lingkungan yang diakibatkan dari frekuensi suara yang melebihi batas normal
Gangguan pada lingkungan akibat suara yang terlalu kecil dan hening
Gangguan pada lingkungan yang disebabkan oleh suara-suara.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
PENCEMARAN LINGKUNGAN

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Kuis Pencemaran Lingkungan (Pertemuan 2)

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Pretest perubahan lingkungan 2

Quiz
•
10th Grade
15 questions
pencemaran lingkungan

Quiz
•
10th Grade
10 questions
PENCEMARAN LINGKUNGAN

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Quiz Pencemaran Lingkungan

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Test Perubahan dan Pelestarian Lingkungan

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Perubahan Lingkungan

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade