IPAS AKU DAN KEBUTUHANKU IPAS KELAS 4 SEMESTER 2 WAHYU KR
Quiz
•
Social Studies
•
1st - 5th Grade
•
Medium
I Mardiana
Used 16+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
setiap individu pasti memiliki kebutuhan yang berbeda beda. contoh munada adalah seorang petani kebutuhannya adalah bibit dan pupuk. abon adalah pedagang kebutuhanya adalah barang barang dagangan. dari pernyataan diatas apakah yang dimaksud dengan kebutuhan ....
Segala sesuatu yang di butuhkan manusia untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya. dan harus di beli tidak bisa tergantikan
seuatu yang tidak terlalu penting yang wajib dimiliki
barang barang mewah seperti emas, mobil yang di beli dari hasil kerja sendiri
membeli tanah perkebunan dan persawahan untuk menambah aset harta kekayaan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
kebutuhan primer juga bisa dikatakan dengan kebutuhan ....
kebutuhan sandang
kebutuhan papan
kebutuhan
anak
kebutuhan pokok
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
shindu wiraguna membeli 2kg beras pandan wangi dan 3 kg beras merah cendana. sindhu wiraguna berarti sudah memenuhi kebutuhan ....
sekunder
mendesak
pokok
jasmani
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
kebutuhan yang muncul setelah kebutuhan pokok terpenuhi adalah kebutuhan ....
primer
sekunder
tersier
rohani
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
puspa yanti dan suka mantara datang kesekolah dengan mengendarai sepeda motor scoppy keluaran terbaru. befitupula wahyu pratama dan okta berlibur ke negeri sakura javan. ke empat anak ini berarti sudah memenuhi kebutuhan...
jasmani dan pokok
sekuder dan rohani
sekunder dan tersier
pamer dan gaya
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
berolahraga, makan minum teratur dan juga beristirahat yang cukup merupakan contoh dari kebutuhan jasmani. contoh diatas sangatlah cocok di terapkan di kehidupan sehari hari. apakah yang anda ketahui tentang kebutuhan jasmani ....
kebutuhan jasmani adalah kebutuhan untuk lari dan jalan jalan bersama pasangan
kebutuhan jasmani merupakan kebutuhan guru olahraga
kebutuhan jasmani merupakan kebutuhan yang harus di penuhi dengan biaya mahal
kebutuhan jasmani adalah kebutuhan yang diperlukan oleh tubuh agar tetap sehat dan buga.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
di bawah ini yang merupakan contoh kebutuhan rohani manusia adalah ....
makan minum istirahat sembahyang
ibadah rekreasi hiburan dan berkumpul bersama keluarga
rekreasi olahraga berbelanja dan memakai pakian bersih
belajar kebatinan, beli rumah dan berolahraga
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Kelas II Tema 6 PPKn KD 3.2
Quiz
•
2nd Grade
15 questions
SOAL IPS TEMA 7 KELAS 5
Quiz
•
5th Grade
10 questions
PIC DALAM NYANYIAN
Quiz
•
1st - 3rd Grade
10 questions
Kegiatan Import dan Ekspor
Quiz
•
5th - 6th Grade
10 questions
HEMAT ENERGI
Quiz
•
4th - 6th Grade
12 questions
PEMBANGUNAN NEGARA ISLAM
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Modal Saham
Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Evaluasi : Komitmen Mutu
Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Social Studies
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
10 questions
History of Halloween
Interactive video
•
1st - 5th Grade
20 questions
Early Texas Settlers
Quiz
•
4th Grade
16 questions
Constitution & Bill of Rights - Grade 5
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Adjectives
Quiz
•
4th Grade
20 questions
Dia De Los Muertos Quiz
Quiz
•
4th Grade
10 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
4th - 5th Grade
22 questions
Continents and Oceans
Quiz
•
5th Grade
