perkalian dan pembagian desimal

perkalian dan pembagian desimal

4th Grade

10 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Latihan Soal Bilangan Cacah

Latihan Soal Bilangan Cacah

4th Grade

10 Qs

Soal cerita MTK 1

Soal cerita MTK 1

4th Grade

10 Qs

Soal cerita panjang dan berat

Soal cerita panjang dan berat

3rd - 6th Grade

10 Qs

Satuan Panjang dan Berat

Satuan Panjang dan Berat

4th Grade

15 Qs

MATEMAMTIKA- Satuan panjang, dan satuan berat

MATEMAMTIKA- Satuan panjang, dan satuan berat

4th Grade

15 Qs

NUMERASI 2

NUMERASI 2

1st - 5th Grade

15 Qs

kuantitas

kuantitas

4th - 6th Grade

10 Qs

Desimal

Desimal

4th Grade

15 Qs

perkalian dan pembagian desimal

perkalian dan pembagian desimal

Assessment

Quiz

Mathematics

4th Grade

Medium

Created by

Rezky Matradiani

Used 14+ times

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Karen memiliki 3 buah tali. Masing-masing potongan memiliki panjang 0,45 m. Panjang total dari 3 buah tali Karen adalah ... m.

1,35

1,45

1,55

1,65

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Juan mempunyai 6 box coklat. Setiap box berisi 1,15 gram coklat. Berat coklat Juan seluruhnya adalah ... gram.

7,8

6,80

6,9

7,90

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Wina memiliki 3,5 kg semangka. Semangka itu akan dibagikan kepada 5 orang temannya. Setiap orang akan mendapatkan semangka sebanyak ... kg.

0,6

0,7

 0,8

0,9

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Sebuah kain dengan panjang 10,5 meter akan dibuat menjadi 7 potong baju. Maka, setiap baju membutuhkan panjang ... meter.

2,5

3,5

1,5

0,5

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Sebuah keranjang berisi 8 buah mangga. Setiap mangga memiliki berat 0,75 kg. Maka berat buah mangga dalam keranjang tersebut adalah...... kg.

6

5

7

8

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Sebuah truk dapat memuat 1,5 ton beras dalam sekali angkut. Jika beras yang akan dimuat adalah 13,5 ton. Berapa kali truk harus mengangkut beras tersebut?

11

7

5

9

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Seorang nelayan mampu menangkap ikan seberat 10,5 kg setiap harinya. Berapa kg ikan yang ditangkap nelayan selama 8 hari?

82

84

86

80

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?