Review bab 3 dan 4
Quiz
•
Social Studies
•
5th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Kartinah Wulandari
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada tanggal 27 Juni 1596 bangsa Belanda pertama kali tiba di Banten di pimpin oleh….
Cornelis de Houtman
Herman Willem Daendels
Thomas Stamford Raffles
Douwes Dekker
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada tanggal 31 Desember 1799, VOC dibubarkan karena banyaknya utang. Salah satu penyebab banyaknya utang VOC adalah….
banyaknya pegawai VOC yang melakukan kecurangan dan korupsi
Jerman menyerang Belanda
timbulnya permusuhan dengan kerajaan-kerajaan yang ada di Indonesia
VOC melakukan politik adu domba
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Organisasi pertama di Indonesia yang dirintis oleh dr. Sutomo dan dr. Wahidin Sudirohusodo pada tanggal 20 Mei 1908 bernama….
Perhimpunan Indonesia
Muhammadiyah
Partai Nasional Indonesia
Budi Utomo
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Nama tokoh perempuan yang dikenal sebagai pelopor kebangkitan kaum perempuan dan mendirikan sekolah untuk wanita di beberapa tempat serta mengarang buku yang berjudul “Habis Gelap Terbitlah Terang” adalah….
Cut Meutia
R.A. Kartini
Cut Nyak Dien
Dewi Sartika
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kapitan Pattimura lahir di Ambon tahun 1783. Saat kecil ia dikenal dengan nama….
Trunajaya
Untung Surapati
Multatuli
Thomas Matulessy
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri perjuangan sebelum kebangkitan nasional adalah….
Bentuk perjuangan mulai dilakukan secara organisasi
Mulai berdirinya organisasi-organisasi pemuda di daerah
Cita-cita bangsa Indonesia pada saat itu adalah satu yaitu mewujudkan negara Indonesia yang merdeka dan berdaulat.
Perlawanan yang dilakukan rakyat masih bersifat kedaerahan.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
perkebunan tembakau tersebut termasuk dalam….
perkebunan musiman
perkebunan tanaman tahunan
perkebunan bulanan
perkebunan harian
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PENDIDIKAN PANCASILA SEJARAH BPUPKI
Quiz
•
5th Grade
20 questions
TEMA 1 PKn KELAS 5
Quiz
•
5th Grade
20 questions
LATIHAN SOAL AKM SD KELAS 5
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Tema 3 subtema 1 kelas 5
Quiz
•
5th Grade
15 questions
UH 1 IPS kelas 9 bab 1
Quiz
•
KG - 12th Grade
17 questions
Seberapa Kenalkah Kamu dengan Indonesia?
Quiz
•
1st Grade - Professio...
20 questions
Kelas 5 Tema 2 Sub Tema 2
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Jalan-jalan Keliling Indonesia
Quiz
•
KG - Professional Dev...
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Social Studies
10 questions
The Early Republic - 5th Grade
Quiz
•
5th Grade
12 questions
Southeast States and Capitals
Quiz
•
5th Grade
10 questions
The 1920s
Quiz
•
5th Grade
9 questions
Thanksgiving
Lesson
•
5th - 8th Grade
5 questions
Regions of the 13 Colonies
Interactive video
•
5th Grade
20 questions
Maya, Aztec, Inca
Quiz
•
5th Grade
50 questions
Unit 2 Review
Quiz
•
2nd - 5th Grade
5 questions
Veterans Day Trivia
Quiz
•
1st - 5th Grade
