Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Gelombang mekanik adalah gelombang yang dapat merambat menggunakan medium dan gelombang elektromagnetik adalah gelombang yang dapat merambat tanpa menggunakan medium
2) Gelombang tranversal merupakan gelombang mekanik yang dapat merambat di medium mana saja
3) Gelombang longitudinal merupakan gelombang mekanik yang dapat merambat di medium mana saja
4) Gelombang tranversal dan gelombang longitudinal hanya bisa merambat di medium padat saja
Peryataan yang benar mengenai gelombang mekanik adalah …