
EKOLOGI-TATA SURYA PERSIAPAN PAS VII
Quiz
•
Science
•
7th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Rayi Sinaga
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
120 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan macam-macam ekosistem di bawah ini!
1. akuarium
2. kolam
3. sawah
4. pantai
5. terumbu karang
6. gurun
Contoh dari ekosistem alami ditunjukkan oleh nomor ….
1, 3 dan 6
2, 4 dan 5
4, 5 dan 6
3, 4 dan 5
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Tingkat organisasi kehidupan yang tepat untuk kedua gambar di atas adalah ....
A: populasi, B: individu
A: individu, B: populasi
A: komunitas, B: individu
A: populasi, B: komunitas
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan jenis-jenis interaksi di bawah ini!
1. ikan remora dan hiu
2. kerbau dan burung jalak
3. kutu dan mamalia
4. tali putri dan tumbuhan inang
5. antibiotik dan bakteri
Jenis interaksi simbiosis parasitisme ditunjukkan oleh nomor ….
1 dan 2
2 dan 3
3 dan 4
2 dan 5
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan jenis-jenis interaksi di bawah ini!
1. lebah dengan bunga
2. kutu rambut dengan manusia
3. ikan badut dengan anemon laut
4. gulma dengan tanaman sekitarnya
4. antibiotik dengan bakteri
Interaksi amensalisme ditunjukkan oleh nomor ….
1 dan 3
2 dan 4
4 dan 5
2 dan 3
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan rantai makanan di bawah ini!
Trofik 2 pada rantai makanan di atas ditempati oleh ….
rumput
belalang
katak
ular
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan jaring-jaring makanan di bawah ini!
Makhluk hidup yang berperan sebagai konsumen II pada jaring-jaring makanan tersebut adalah ….
tikus dan ular
belalang dan laba-laba
elang dan laba-laba
tumbuhan dan burung pemakan serangga
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan jaring-jaring makanan berikut ini!
Berdasarkan jaring-jaring makanan di atas, organisme yang akan memperoleh energi paling sedikit adalah …
tikus
katak
elang
ular
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
Name That Tune Christmas Edition
Quiz
•
6th - 9th Grade
18 questions
Christmas Science
Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Plate Tectonics and Their Boundaries
Interactive video
•
6th - 10th Grade
15 questions
Snow
Quiz
•
6th - 8th Grade
16 questions
Photosynthesis and Cellular Respiration Review
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Photosynthesis and Cellular Respiration
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Movie Trivia for Christmas
Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
Cell Organelles and Functions
Quiz
•
6th - 8th Grade
