TEMA 7 PAKET 1 (PPKn, Bahasa Indonesia, SBdP))
Quiz
•
Education
•
5th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Agudiffa Gianny
Used 2+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut !
(1) Sebagai pandangan hidup bangsa.
(2) Sebagai dasar ideologi negara,
(3) Alat pemersatu bangsa,
(4) Kebudayaan nasional.
Fungsi Pancasila bagi bangsa Indonesia ditunjukkan pada nomor ....
(1), (2), dan (3)
(1), (2), dan (4)
(1), (3), dan (4)
(2), (3), dan (4)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perhatikan jenis-jenis keragaman berikut ini!
(1) Perbedaan jenis rambut.
(2) Perbedaan pekerjaan.
(3) Perbedaan agama.
(4) Perbedaan warna kulit.
Perbedaan yang menunjukkan keragaman sosial ada pada nomor ....
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(2) dan (3)
(3) dan (4)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perhatikan sikap-sikap berikut ini!
(1) Rela berkorban
(2) Berjiwa besar
(3) Rendah diri
(4) Besar kepala
Sikap para pahlawan yang dapat kita teladani dalam kehidupan sehari-hari ditunjukkan pada nomor ....
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Berikut ini yang bukan merupakan contoh kegiatan yang mencerminkan pengamalan Pancasila adalah ....
a. gotong-royong
b. musyawarah
c. kerja bakti
d. kerja sama ketika ulangan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Berikut ini yang merupakan sikap menghargai keragaman di sekolah adalah ....
a. bermain dengan semua teman
b. memilih teman bermain
c. bertengkar dengan teman
d. memusuhi teman yang berbeda agama
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Membeda-bedakan agama dapat mengakibatkan ....
a. perselisihan
b. persahabatan
c. persatuan
d. keberagaman
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Berikut ini yang bukan merupakan penyebab banyaknya suku di Indonesia adalah ....
a. perbedaan lingkungan geografis
b. pemimpin negara
c. perbedaan agama atau kepercayaan
d. perbedaan latar belakang sejarah
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
KATA PERINTAH (SEKOLAH RENDAH)
Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
Kenali Mata Jahitan
Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
Literasi (ANBK)
Quiz
•
5th Grade
20 questions
PH PLBJ Kelas 5-Fasilitas Umum di Jakarta
Quiz
•
5th Grade
20 questions
PH Kelas 5 SD Budi Pekerti [Tema Kepedulian Lingkungan]
Quiz
•
3rd - 6th Grade
20 questions
Uchi
Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
TIK KD 3
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
MATEMATIKA
Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
