Seorang laki-laki, usia 50 tahun, datang ke apotek membawa salinan resep berisi:
R/ Captopril tab. 25 mg No. LX det. XX
S.2. dd. 1 tab
Pasien bermaksud akan menebus semua sisa obat. Harga tablet Captopril adalah Rp. 1.000/tablet. Biaya tuslah dan embalase pelayanan resep adalah Rp. 5.000. Berapakah harga resep obat yang harus dibayar pasien tersebut?