Metode Penelitian sesi 2
Quiz
•
Other
•
University
•
Medium
wahyu Sukmawaty
Used 4+ times
FREE Resource
17 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Metode Penelitian dan Pengembangan (R&D) adalah metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu, dan menguji keefektifan produk tersebut adalah pengertian dari ...
Sugiyono
Sukmadinata
Puslitjaknov
Borg dan Gall
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Model pengembangan dapat berupa model prosedural, model konseptual, dan model teoritik. RnD menggunakan model ...
Klasikal
Konseptual
Prosedural
Teoritik
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Menurut Borg & Gall, model pengembangan Rnd menggunakan 10 langkah pelaksanaan. Salah satunya adalah ...
berorientasi pada objek
pengembangan draf produk
pencarian data melalui wawancara
menyempurnakan produk hasil uji lapangan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Penelitian dan Pengembangan atau RnD memiliki banyak kelebihan, tetapi juga memiliki kekurangan, yaitu ...
tidak selalu mendorong proses inovasi produk/model
tidak bisa melakukan ujicoba di lapangan
memerlukan waktu yang sedikit
tidak mampu digeneralisasikan secara utuh
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Data yang berbentuk angka atau bilangan. Sesuai dengan bentuknya, data ini dapat diolah atau dianalisis menggunakan teknik perhitungan matematika atau statistik disebut ....
data kuantitatif
data kualitatif
data primer
data sekunder
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Data yang berbentuk kata-kata, bukan dalam bentuk angka disebut ....
data kualitatif
data primer
data sekunder
data kuantitatif
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Variabel yang punya pengaruh besar atau menjadi penyebab terjadinya perubahan terhadap variabel lainnya disebut ...
variabel kontrol
variabel terikat
variabel moderator
variabel bebas
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
17 questions
Questionnaire Design
Quiz
•
University
20 questions
ULANGAN HARIAN BAHASA INDONESIA XI MENGHADAPI UAS GANJIL
Quiz
•
University
20 questions
Misdinar Paskalis - Busana Liturgi
Quiz
•
1st Grade - Professio...
20 questions
KUIZ BIJAK BAHASA
Quiz
•
12th Grade - University
15 questions
Training Facilitator
Quiz
•
1st Grade - University
15 questions
UAS PBE
Quiz
•
University
20 questions
Postest Agronomi A3 Acara 1 dan 3
Quiz
•
University
15 questions
Science Report 1 - Summary
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Halloween Movies Trivia
Quiz
•
5th Grade - University
12 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade - University
5 questions
Using Context Clues
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
14 questions
Eat Healthy,Be Healty
Quiz
•
4th Grade - University
7 questions
History of Halloween: Pagan or Christian?
Interactive video
•
11th Grade - University
7 questions
Renewable and Nonrenewable Resources
Interactive video
•
4th Grade - University
