kesejahteraan sosial merupakan usulan dari...

Quiz Pancasila Unit 1 - XI

Quiz
•
Social Studies
•
11th Grade
•
Easy
luri utami
Used 1+ times
FREE Resource
9 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Soekarno
Soepomo
Hatta
Yamin
Answer explanation
Prinsip keempat yang diusulkan Soekarno adalah kesejahteraan sosial. Menurut Soekarno, prinsip keempat ini belum ada yang membicarakan selama sidang pertama BPUPK. Kesejahteraan sosial di sini, menurut Soekarno, “tidak akan ada kemiskinan di dalam Indonesia Merdeka”.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
usulan yang dipersempit oleh soekarno perihal dasar negara adalah
Sosio-Nasionalisme
Gotong royong
Sosio-Demokrasi
Kebangsaan
Answer explanation
Sukarno menyebut rincian trisila, yaitu sosio-nasionalisme, sosio-demokrasi, dan ketuhanan. Ia juga menjelaskan nasionalisme, demokrasi, dan ketuhanan seperti apa yang cocok sebagai prinsip negara Indonesia. Setelah itu, ia kemudian menawarkan perasan trisila menjadi ekasila kepada para anggota sidang.
Menurut Sukarno, kalau memang mau diperas lagi Indonesia dapat berdiri di atas satu prinsip, yaitu gotong royong. Ia berpikir keras untuk memeras tiga sila itu menjadi satu sila yang menjadi pijakan setiap kelompok dalam menegakkan Indonesia Merdeka. Tentu saja hal ini bersifat opsional.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Yang bukan usulan Moh. Yamin adalah...
Kesejahteraan Rakyat
Peri Kemanusiaan
Peri Ketuhanan
Keadilan Rakyat
Answer explanation
Keadilan rakyat merupakan usulan terakhir yang diusulkan oleh Soepomo yang mana dalam imajinasi Soepomo, negara merdeka itu haruslah suatu “negara totaliter”, seperti Jerman di bawah pimpinan Adolf Hitler atau Jepang di bawah kaisar Tennoo Heika. Maksud dari “negara totaliter”, yang oleh Soepomo disebut dengan “bentuk integralistik”, ialah suatu negara yang meniadakan perbedaan antargolongan masyarakat, meleburkan seluruh golongan ke dalam satu zat, yaitu rakyat yang bersatu jiwa dengan pemimpinnya
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Nama Pancasila pertama kali diperkenalkan oleh
Panitia Sembilan
BPUPK
Soekarno
PPKI
Answer explanation
Soekarno memiliki peran besar dalam merumuskan dasar negara. Ia bukan saja memperkenalkan nama Pancasila terhadap lima konsep yang disampaikan dalam sidang BPUPK. Lebih dari itu, kelima konsep yang disampaikan menjadi rujukan penting dalam pembahasan pembahasan berikutnya, terutama dalam Panitia Sembilan.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Siapakahtokoh yang menjadikan Al-Quran sebagai rujukan dari salah satu usulannya?
Soepomo
Yamin
Hatta
Soekarno
Answer explanation
Yamin memberikan ilustrasi cukup panjang tentang poin Peri kerakyatan yang mana dalam usulan ini memiliki anak poin lagi, yaitu permusyawaratan, perwakilan, dan kebijakan. Terhadap anak poin tersebut, Yamin banyak merujuk kepada kitab suci umat Islam, al-Qur’an. Ketika membahas tentang permusyawaratan, Yamin mengutip ayat al-Qur’an surat As-Syuara ayat 38, juga merujuk kepada sejarah Nabi Muhammad dan para sahabat, yang kesemuanya dijadikan dasar perlunya permusyawaratan.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Yang merupakan usulan pertama Soepomo adalah...
Persatuan
Keadilan Rakyat
Musyawarah
Kebangsaan Indonesia
Answer explanation
Soepomo menepatkan persatuan pada usulan pertama adalah karena beliau mengedepankan unsur negara, serta persatuan yang dimaksudkan oleh Soepomo adalah persatuan hidup, persatuan kawulo dan gusti, persatuan antara dunia luar dan dunia batin, antara mikro kosmos dan makrokosmos, antara pemimpin dan rakyatnya. Soepomo sangat menekankan adanya persatuan pemimpin dengan rakyatnya. Karena itulah, pejabat negara, menurut Soepomo, ialah pemimpin yang bersatu-jiwa dengan rakyat, dan para pejabat negara itu senantiasa memegang teguh persatuan dan kese imbangan dalam masyarakatnya.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Maksud dari aspek politik yang diusulkan oleh Hatta adalah
Bangsa Indonesia bukanlah sekadar satu golongan orang yang memiliki keinginan untuk bersama dan bersatu dengan golongannya, tetapi harus menjadi satu kesatuan seluruh manusia
Seluruh manusia adalah satu komunitas tunggal yang memiliki moralitas yang sama.
Mendirikan negara, 'semua buat semua, satu buat semua, semua buat satu.
Kemanusiaan, persatuan Indonesia, demokrasi kerakyatan, dan keadilan sosial.
Answer explanation
Menurut Moh. Hatta, Pancasila sebenar nya tersusun atas dua dasar. Pertama, berkaitan dengan moral, yaitu Ketuhanan Yang Maha Esa. Kedua, berkaitan dengan aspek politik, yaitu kemanusiaan, persatuan Indonesia, demokrasi kerakyatan, dan keadilan sosial.
Yang mana aspek ketuhan terdapat pada sila 1 dan aspek politik terdapat pada sila 2 sampai 5
8.
OPEN ENDED QUESTION
3 mins • 10 pts
Apa yang menjadikan usulan dari ketiga tokoh pemikir pendiri bangsa memiliki perbedaan?
Evaluate responses using AI:
OFF
9.
OPEN ENDED QUESTION
3 mins • 10 pts
Mengapa terjadi perubahan dalam sila pertama?
Evaluate responses using AI:
OFF
Similar Resources on Wayground
12 questions
PKN Kelas 7 Ganjil

Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Pendidikan Pancasila Madura 02/4

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
ASESMENT FORMATIF PANCASILA

Quiz
•
11th Grade
11 questions
PRETES MATERI PANCASILA

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Pancasila kelas 10

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
SOAL PENDIDIKAN PANCASILA

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Hak & Kewajiban Warga Negara dalam Perspektif Pancasila

Quiz
•
10th Grade - University
10 questions
kuis sejarah kelas IX

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade