Kekongruenan dan Kesebangunan

Kekongruenan dan Kesebangunan

9th Grade

6 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

KESEBANGUNAN DAN KEKONGRUENAN

KESEBANGUNAN DAN KEKONGRUENAN

9th Grade

10 Qs

KISI KISI PAT KELAS 9 TA 2021 - 2022

KISI KISI PAT KELAS 9 TA 2021 - 2022

7th - 9th Grade

10 Qs

Kongruen dan Sebangun

Kongruen dan Sebangun

9th Grade

10 Qs

Kesebangunan dan Kongruensi

Kesebangunan dan Kongruensi

9th Grade

8 Qs

SOAL UTS MATEMATIKA KELAS 9

SOAL UTS MATEMATIKA KELAS 9

9th - 12th Grade

10 Qs

KESEBANGUNAN  DAN KONGRUENSI

KESEBANGUNAN DAN KONGRUENSI

9th - 12th Grade

10 Qs

KESEBANGUNAN Evaluasi 1

KESEBANGUNAN Evaluasi 1

9th Grade

10 Qs

Kuis Matematika

Kuis Matematika

9th Grade

10 Qs

Kekongruenan dan Kesebangunan

Kekongruenan dan Kesebangunan

Assessment

Quiz

Mathematics

9th Grade

Medium

Created by

irene chelsy

Used 3+ times

FREE Resource

6 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Media Image

Perhatikan gambar segitiga di atas. Pernyataan yang tepat berdasarkan gambar segitiga di atas adalah ....

Media Image
Media Image
Media Image
Media Image
Media Image

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Media Image

Jika diketahui besar sudut M = besar sudut S adalah 75 derajat dan kedua bangun memiliki sifat kongruen. Maka besar sudut N adalah ...

105 derajat

95 derajat

75 derajat

115 derajat

125 derajat

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Media Image

Gambar tersebut menunjukkan dua buah persegi panjang yang saling sebangun. Nilai x yang memenuhi adalah ....

8 cm

10 cm

6 cm

4 cm

12 cm

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 mins • 1 pt

Paman berencana untuk memperbesar foto yang berukuran panjang 12 cm dan lebar 6 cm menjadi ukuran dengan panjang 36 cm. Maka, perbandingan luas foto sebelum diperbesar dan sebelum diperbesar adalah …

1 : 6

2 : 7

1 : 3

1 : 2

1 : 9

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 mins • 1 pt

Media Image

Satu lembar foto diletakkan pada sebuah bingkai yang berukuran lebar 24 cm dan panjang 36 cm. lebar foto sejajar dengan lebar bingkai. Pada bagian atas, kiri, dan kanan foto masih terdapat bingkai yang tidak tertutup foto selebar 5 cm. ukuran foto dan bingkai memiliki sifat kesebangunan, sehingga tinggi bingkai di sebelah bawah yang tidak tertutup oleh foto adalah sebesar ….

10 cm

9 cm

7 cm

12 cm

13 cm

6.

OPEN ENDED QUESTION

10 mins • 1 pt

Media Image

Teknologi saat ini berkembang secara pesat. Tak terkecuali dalam kegiatan fotografi yang serba canggih dan cepat. Namun, sebelum teknologi canggih seperti saat ini, kegiatan fotografi menggunakan film/klise seperti tampak pada gambar (A), baru kemudian dicetak pada kertas foto seperti tampak pada gambar (B). Menurut kamu, foto pada film/klise dengan foto pada kertas saling sebangun atau saling kongruen? Berikan alasannya!

Evaluate responses using AI:

OFF