Apakah tujuan suku-suku di Israel mengirim orang-orang mereka kepada seluruh suku Benyamin?
BIBLE KUIS, HAKIM-HAKIM 20 - 1 Samuel 1

Quiz
•
Religious Studies
•
Professional Development
•
Medium
Evangelospreneur Community
Used 1+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Untuk menghadap TUHAN di Mizpa
Untuk menceritakan bagaimana kejahatan itu telah terjadi
Untuk menyampaikan agar suku Benyamin menyerahkan orang-orang dursila yang di Gibea
Untuk memberi pertimbangan dan nasehat kepada orang Gibea
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Apakah yang orang-orang Israel lakukan (diluar suku Benyamin) setelah mengetahui perkara dursila di Gibea?
Orang-orang Israel dari suku Dan, Bersyeba dan Gilead meminta pelaku dursila di Gilead dihukum mati
Mereka berkumpul, bersekutu dengan serentak untuk melawan kota Gibea
Mereka mengirim empat ratus ribu orang ke Gibea untuk menangkap pelaku dursila tersebut
Mereka membawa pelaku dursila tersebut kehadapan Hakim untuk diadili
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Mengapa orang Lewi tersebut mengirim potongan tubuh dari gundiknya tersebut keseluruh orang Israel?
Karena orang Lewi tersebut kecewa dengan gundiknya tersebut yang telah menyimpang
Sebagai ekspresi dari orang Lewi tersebut karena tidak diterima oleh orang Israel saat mencari tumpangan di Gibea
Supaya orang Israel tau bahwa telah terjadi perlakuan Dursila terhadap gundiknya
Supaya orang Israel tahu bahwa mereka harus melindungi keluarga orang Lewi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Siapakah yang menjadi imam Allah bagi orang Israel untuk menghadap Allah saat mereka dipukul kalah dalam peperangan melawan suku Benyamin?
Imam Mikha bin Harun
Hofni bin Harun
Pinehas bin Eleazar bin Harun
Imam Lewi saat itu
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Orang Israel telah dipukul mundur oleh bani Benyamin. Tapi mengapa orang Israel pada akhirnya dapat mengalahkan bani Benyamin?
Karena orang Israel telah memasang penghadang-penghadang di Gibea yang akhirnya membunuh banyak bani Benyamin
Karena bani Benyamin terperangkap dengan penghadang-penghadang yang telah dipasang orang Israel
Karena Tuhan telah menyerahkan bani Benyamin kedalam tangan orang Israel
Karena bani Benyamin tidak tahu bahwa malapetaka adan datang menimpa mereka
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Apakah yang orang Lewi minta kepada orang Israel dari kejadian gundiknya tersebut?
Meminta agar orang Israel membunuh orang Gibea yang dursila tersebut
Meminta agar mereka menangkap pelaku dursila tersebut
Meminta agar seluruh orang Gibea dimusnahkan karena perlakuannya tersebut
Meminta pertimbangan dan nasehat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Mengapa Elimelekh beserta isteri dan anaknya pergi ke Moab?
Karena di Moab banyak makanan yang dapat menjamin hidup mereka
Karena mereka ingin memulai kehidupan yang baru di Moab
Karena mereka sudah dipengaruhi oleh orang Moab
Karena pada saat itu ada kelaparan ditanah Israel
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Soal Doktrin Keselamatan

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Love in Bible

Quiz
•
Professional Development
10 questions
O O siapa dia?

Quiz
•
Professional Development
10 questions
Mencintai Firman

Quiz
•
Professional Development
10 questions
Asy-Syu'araa - Part 1: Ayat 1 - 9

Quiz
•
Professional Development
10 questions
NB | Asy-Syu'araa - Part 1: Ayat 1 - 9

Quiz
•
Professional Development
15 questions
BIBLE KUIS, 1 Samuel 2 - 1 Samuel 8, Jumat 8 Sept 2023

Quiz
•
Professional Development
14 questions
ADAB ISLAMI

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade