Salah satu bentuk gaya bahasa yang digunakan dalam kalimat agar semakin hidup dan menarik merupakan pengertian dari
Majas

Quiz
•
Other
•
5th Grade
•
Hard
Agustina Sipayung
Used 19+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
majas
puisi
kosakata
peribahasa
syair
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Setiap kali berkunjung ke rumahnya, ia selalu menyuguhkan sariwangi. Kalimat tersebut mengandung majas ...
Litotes
Personifikasi
Antitesis
Metonimia
Metafora
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Cintaku padamu melebihi luasnya samudera.
Kalimat tersebut mengandung majas ...
Sinisme
Hiperbola
Asosiasi
Personifikasi
Metafora
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Si pintar itu kini berhasil mendapatkan besiswa dari delapan universitas negeri ternama di Indonesia. Kalimat tersebut mengandung majas ...
Eufemisme
Simile
Metafora
Antonomasia
Pars Pro Toto
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Pegawai baru itu cari muka di hadapan atasan. Kalimat tersebut mengandung majas ...
Personifikasi
Hiperbola
Metafora
Eufemisme
Antitesis
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Badanmu kurus seperti tusuk gigi.
Kalimat tersebut mengandung majas ...
Hiperbola
Metafora
Antitesis
Eufemisme
Personifikasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Wajahnya teduh menghangatkan hati semua orang yang memandangnya. Kalimat tersebut mengandung majas ...
Antitesis
Hiperbola
Personifikasi
Metafora
Asosiasi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
MAJAS

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Kuis Bahasa Indonesia - Majas

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Majas Metafora - Personifikasi - Hiperbola

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Quiz Seputar Majas MPH (Metafora, Personifikasi, Hiperbola),

Quiz
•
5th Grade
20 questions
LATIHAN BAHASA INDONESIA

Quiz
•
5th Grade
25 questions
LATIHAN MENENTUKAN MAJAS

Quiz
•
5th Grade
25 questions
Pengulangan Bahasa Kelas 5 Tema 1(Ayo Ekspresikan dengan

Quiz
•
5th Grade
20 questions
QUIZIZZ 2

Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade