Suatu perusahaan mendapat surat pesanan barang. Jika ditinjau dari urgensi penyelesaiannya, surat pesanan termasuk ….
Korespondensi

Quiz
•
Other
•
11th Grade
•
Medium
Nisfa Harmini
Used 13+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Surat niaga
Surat resmi
Surat segera
Surat biasa
Surat kilat
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Ani menulis surat yang setiap bagiannya ditulis rata kiri seluruhnya. Bentuk surat yang digunakan Ani adalah ….
Bentuk lekuk
Bentuk lurus
Bentuk setengah lurus
Bentuk lurus penuh
Bentuk menggantung
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut!
1. Menggunakan kalimat efektif
2. Hindari pemilihan kata yang bermakna ganda
3. Tulis pesan yang ingin disampaikan sebanyak mungkin
4. Menarik atau mengandung rasa bahasa
5. Gunakan kalimat basa-basi agar lebih akrab
Hal terkait ketatabahasaan yang harus diperhatikan saat membuat surat yaitu ….
1, 2, dan 3
2, 3, dan 4
1, 3, dan 5
1, 2, dan 4
1, 4, dan 5
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini contoh Alinea pembuka surat yang paling tepat ialah ….
Atas bantuan Bapak, saya ucapkan terima kasih
Sehubungan dengan surat Saudara pada tanggal 17 Februari 2023
Tugas tersebut di atas harap dilaksanakan dengan baik
Berkenaan dengan hal tersebut di atas, kami memesan barang-barang berikut
Atas perhatian Saudara, kami ucapkan terima kasih
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Rina seorang manajer HRD membuat surat yang berisi pemberitahuan mengenai libur hari raya Idul Fitri di kantornya. Ia kemudian menempelkannya di papan pengumuman. Surat yang dibuat Rina ialah ….
Surat penawaran
Surat biasa
Surat niaga
Edaran
Pengumuman
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan fungsi surat yaitu ….
Alat bukti tertulis
Alat pengingat
Sebagai bahan pertanggung jawaban
Sebagai sarana promosi
Sebagai pedoman pelaksanaan pekerjaan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Informasi berikut ini yang seharusnya tidak terdapat dalam kop surat ialah ….
Nomor telepon dan faksimile
Nama instansi
Alamat lengkap
Tembusan
Lambang instansi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
ULANGAN HARIAN SEMESTER 2

Quiz
•
10th Grade - University
25 questions
Ujian Bahasa Indonesia Kelas VI

Quiz
•
6th Grade - University
25 questions
Ujian Bahasa Indonesia Kelas VI

Quiz
•
6th Grade - University
25 questions
KUIS 1 PRAKARYA

Quiz
•
11th Grade
25 questions
Sekatan Perdagangan Antarabangsa

Quiz
•
11th Grade
25 questions
SUMATIF BAHASA INDONESIA 1

Quiz
•
5th Grade - University
25 questions
pkwu kelas 11

Quiz
•
11th Grade
25 questions
Quiz Mengelola Dokumen Ekspor

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade