
Pribadi dan Karya Roh Kudus Kelas 9
Quiz
•
Religious Studies
•
9th Grade
•
Medium
Ronald Tinagari
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Di dalam iman Kristen, kita percaya bahwa Roh Kudus adalah ....
Sebuah Kekuatan bagi orang Percaya
Pribadi Ke 3 dari Allah Tritunggal
Spirit bagi orang Percaya
Perpanjang Tangan Allah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Pekerjaan Roh Kudus atas orang percaya adalah ….
menginsyafkan akan adanya penghakiman
memberikan kita pengertian sewaktu baca Alkitab
menghibur dan menguatkan dalam menghadapi masalah
memelihara untuk bertanggung jawab atas alam semesta
3.
FILL IN THE BLANK QUESTION
2 mins • 1 pt
"tetapi Penghibur, yaitu Roh Kudus, yang akan diutus oleh Bapa dalam nama-Ku, Dialah yang akan .... segala sesuatu kepadamu dan akan .... kamu akan semua yang telah Kukatakan kepadamu."
4.
FILL IN THE BLANK QUESTION
2 mins • 1 pt
"Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudus turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi ..... di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi."
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Siswa yang menggunakan karunia Roh Kudus sesuai dengan prinsip Alkitab adalah …
Tomi mau mengajar temannya dengan syarat diberi uang.
Rika setiap hari berdoa pada Tuhan agar diberi karunia bernubuat.
Chika adalah ketua kelas yang sangat peduli dengan teman-temannya.
Jody menghibur temannya yang sedang sedih dengan kata-kata yang membangun.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut pengajaran Alkitab, eksistensi/keberadaan Roh Kudus sudah ada sejak ....
Allah menciptakan langit dan bumi
manusia jatuh dalam dosa
dunia ini diciptakan
kekekalan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Siswa yang melakukan dosa memadamkan Roh Kudus adalah …
Doni tidak mau bersaksi tentang Tuhan Yesus kepada orang tuanya yang belum percaya.
Luciana malu berdoa ketika mau makan di restoran bersama teman-teman.
Jordan suka berkata kasar kepada pembantunya di rumah.
Demas suka membully temannya di kelas.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Materi PAI Kelas X BAB TENTANG ILMU
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Perilaku Kasih Sayang kepada Sesama
Quiz
•
6th - 9th Grade
10 questions
islam nusantara
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Soal Pilihan Ganda tentang Wanita dalam Islam
Quiz
•
7th Grade - University
15 questions
Isra' Mi'raj
Quiz
•
7th - 9th Grade
10 questions
Keluhuran Martabat Manusia
Quiz
•
9th Grade
10 questions
KEMARSUDIRINIAN
Quiz
•
7th - 9th Grade
15 questions
KEUNGGULAN PERJUANGAN K.A: S.ABU BAKAR & S.UMAR
Quiz
•
7th - 9th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
