PH 2 Sindo Kelas XII Demokrasi Liberal
Quiz
•
History
•
12th Grade
•
Easy
Bambang Wisnugroho
Used 8+ times
FREE Resource
Enhance your content
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Kabinet Demokrasi Liberal berlangsung pada ...
17 Agustus 1945-27 Desember 1949
27 Desember 1949-17 Agustus 1950
17 Agustus 1950-5 Juli 1959
5 Juli 1959-11 Maret 1966
11 Maret 1966-21 Juni 1998
2.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 3 pts
Berikut adalah ciri-ciri demokrasi liberal ... (Pilih 4 jawaban)
Presiden dan Wakil Presiden tidak dapat diganggu gugat
Menteri bertanggung jawab atas kebijakan pemerintah
Presiden bisa dan berhak membubarkan DPR
Presiden dan Perdana Menteri diangkat oleh DPR
Presiden sebagai kepala pemerintahan sekaligus kepala negara
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Kabinet Natsir berlangsung pada ...
6 September 1950 – 21 Maret 1951
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Partai pendukung Kabinet Natsir merupakan kabinet koalisi yang dipimpin partai ...
Partai Masyumi
Partai Nahdhatul Ulama
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Program kabinet Natsir mana yang kemudian dicanangkan oleh setiap kabinet masa Demokrasi Liberal .
Menggiatkan usaha keamanan dan ketentraman.
Mencapai konsolidasi dan menyempurnakan susunan pemerintahan.
Menyempurnakan organisasi Angkatan Perang.
Mengembangkan dan memperkuat ekonomi rakyat.
Memperjuangkan penyelesaian masalah Irian Barat.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 3 pts
Prestasi gemilang dari kabinet Natsir adalah ...
Berlangsung perundingan antara Indonesia-Belanda untuk pertama kalinya mengenai masalah Irian Barat.
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 3 pts
Kendala/ Masalah yang dihadapi Kabinet Natsir adalah ... (Pilih 2 jawaban)
Upaya memperjuangkan masalah Irian Barat dengan Belanda mengalami jalan buntu (kegagalan).
Timbul masalah keamanan dalam negeri yaitu terjadi pemberontakan hampir di seluruh wilayah Indonesia, seperti Gerakan DI/TII, Gerakan Andi Azis, Gerakan APRA, Gerakan RMS.
Adanya Pertukaran Nota Keuangan antara Mentri Luar Negeri Indonesia Soebardjo dengan Duta Besar Amerika Serikat Merle Cochran.
Adanya kondisi krisis ekonomi yang disebabkan karena jatuhnya harga barang-barang eksport Indonesia sementara kebutuhan impor terus meningkat.
Terjadi peristiwa 27 Juni 1955 suatu peristiwa yang menunjukkan adanya kemelut dalam tubuh TNI-AD.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
40 questions
Kuiz T1B2 Zaman Air batu V2
Quiz
•
12th Grade
40 questions
KERTAS MODEL SEJARAH SPM SET 6
Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
BELAJAR SOAL 221121
Quiz
•
12th Grade
30 questions
ULANGAN HARIAN SEJARAH XI
Quiz
•
9th - 12th Grade
30 questions
Pendudukan Jepang di Indonesia
Quiz
•
12th Grade
40 questions
Proklamasi Indonesia dan Sejarahnya
Quiz
•
11th Grade - University
30 questions
Remidi Asesmen Sej Indo 2023 / 2024
Quiz
•
9th - 12th Grade
30 questions
US Sejarah Wajib Kelas X
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for History
10 questions
Early River Valley Civilizations
Quiz
•
6th - 12th Grade
12 questions
CE 2b Early Documents Review
Quiz
•
7th Grade - University
20 questions
Unit 6 FA: Scientific Rev, Enlightenment, and Absolutism
Quiz
•
10th - 12th Grade
12 questions
World Civ Unit 2 Vocab
Quiz
•
9th - 12th Grade
4 questions
CFA #3 How a Bill Becomes a Law
Passage
•
12th Grade
28 questions
Imperialism and WWI Review 20222023
Quiz
•
9th - 12th Grade
17 questions
Amendments 11 -27
Quiz
•
9th - 12th Grade