Negara Indonesia mengirimkan atlet-atletnya untuk berpartisipasi dalam SEA Games di Kamboja 2023. Hal tersebut berarti Indonesia telah melakukan kerjasama di bidang ....
Kerja Sama ASEAN dalam Sosial Budaya

Quiz
•
Social Studies
•
6th Grade
•
Hard
Yolanda Puspitasari
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Militer
Politik
Ekonomi
Sosial Budaya
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Tujuan Kerjasama antar anggota ASEAN di bidang sosial budaya adalah ....
Mengembangkan kebudayaan antar anggota ASEAN
Mempercepat laju pertumbuhan ekonomi bagi anggota ASEAN
Menguatkan perdamaian dan keamanan di kawasan ASEAN
Mendukung terciptanya kawasan pasar bebas ASEAN
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
SEA Games diadakan setiap ... tahun sekali.
1
2
3
4
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut ini yang bukan termasuk pembahasan dalam kerjasama ASEAN di bidang sosial budaya adalah ....
Kebudayaan
Perdagangan ASEAN
Perlindungan perempuan dan anak
Pendidikan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Salah satu komite kerjasama ASEAN di bidang sosial budaya adalah ....
Komite Kebudayaan dan Penerangan (Committee on Culture and Information/COCI)
Komite Perdagangan dan Pariwisata (Committee on Trade and Tourism/COTT)
Komite Industri, Pertambangan, dan Energi (Committee on Industry, Mining, and Enery/COIME)
Komite Keuangan dan Perbankan (Committee on Finance and Banking/COFAB)
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Contoh kerjasama ASEAN dalam bidang kebudayaan yaitu ....
Meningkatkan kegiatan industri di negara ASEAN
Mengadakan festival film antar negara ASEAN
Mengirimkan duta dan konsul ke negara lain
Melakukan perjanjian ekstradisi antarnegara ASEAN
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pada saat terjadi bencana siklon Mocha di Myanmar, Indonesia mengirimkan bantuan kepada pemerintah Myanmar. Hal tersebut merupakan salah satu peran Indonesia dalam kerjasama ASEAN di bidang ....
ekonomi
politik
kesehatan
sosial budaya
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
Kerja Sama ASEAN

Quiz
•
6th - 7th Grade
15 questions
Soal Lat IPS T7 ST 2 / Peran Indonesia di Bid sosial budaya

Quiz
•
6th Grade
10 questions
IPS TEMA 7 SUB 2 KLS 6

Quiz
•
6th Grade
10 questions
IPS Kelas 6 Tema 7 Subtema 1 SDN 3 Kalisongo

Quiz
•
6th Grade
10 questions
IPS KD 3.3 TEMA 7

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Tematik IPS (Tema 5) Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
10 questions
ULANGAN HARIAN TEMA 4 IPS

Quiz
•
6th Grade
15 questions
IPS tema 4 Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade