
Kuis Metode Ilmiah dan Keselamatan Kerja di Laboratorium
Quiz
•
Chemistry
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
NI ASTUTI
Used 6+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang termasuk metode ilmiah kecuali....
Merumuskan hipotesis
Menyusun kerangka berpikir
Melakukan kegiatan tanpa tujuan
Merumuskan masalah
Mengumpulkan data
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut ini adalah langkah-langkah metode ilmiah :
1. Melakukan eksperimen
2. Menyimpulkan
3. Merumuskan masalah
4. Merancang eksperimen
5. Merumuskan hipotesis
6. Melaporkan hasil
Urutkan langkah-langkah metode ilmiah diatas dengan benar !
3, 1, 6, 4, 2, 5
3, 5, 4, 1, 2, 6
1, 2, 3, 4, 5, 6
3, 5, 4, 6, 2, 1
3, 2, 4, 1, 5, 6
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cara memperlakukan alat di lab jika alat terbuat dari bahan listrik, kecuali....
Jauhkan peralatan dari percikan air
periksa instalasi kabel secara rutin
Periksa daya sebelum menggunakan alat
Langsung pakai alat tanpa di periksa terlebih dahulu
Pahami cara pengoprasian alat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut yang bukan merupakan contoh perilaku ilmiah di laboratorium adalah....
Kenakan jas lab
Gunakan pelindung mata
Mencicipi bahan kimia di lab
Mengenakan sepatu tertutup
Menggunakan peralatan dengan hati-hati
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Tempat untuk mereaksikan bahan kimia dalam skala kecil adalah...
erlemeyer
gelas kimia
pipet tetes
tabung reaksi
corong pisah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Nama alat laboratorium disamping adalah....
gelas kimia
labu ukur
labu takar
tabung reaksi
labu erlenmeyer
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Fungsi dari alat pada gambar disamping adalah....
untuk membuat atau mengencerkan larutan dengan ketelitian tinggi
untuk mengambil larutan dengan volume tertentu sesuai dengan label yang tertera pada bagian yang mengembung
untuk mereaksikan dua atau lebih zat
untuk mengukur volume larutan
untuk mengambil bahan kimia dalam bentuk padatan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Unsur dan Persamaan Reaksi Kimia
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Assesmen Diagnostik
Quiz
•
10th Grade
10 questions
5.4 Ubat-ubatan & Bahan Kosmetik
Quiz
•
1st Grade - Professio...
10 questions
Ikatan Kimia KSSM Tingkatan 4 2020
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Kimia kelas 10
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Spektrofotometri Inframerah_Prinsip Dasar dan Vibrasi Molekul
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Partikel Materi
Quiz
•
6th - 12th Grade
13 questions
Klasifikasi Materi
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
