Training QGIS

Training QGIS

Professional Development

8 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Training entry questionnaire

Training entry questionnaire

Professional Development

7 Qs

Data 101

Data 101

Professional Development

7 Qs

Spatial Analysis with ArcGIS Pro (Capitulo 2)

Spatial Analysis with ArcGIS Pro (Capitulo 2)

University - Professional Development

3 Qs

3er Parcial OG925

3er Parcial OG925

Professional Development

10 Qs

Componetes lógicos de un ordenador

Componetes lógicos de un ordenador

Professional Development

12 Qs

Lesson 3: SDLC, Bug Cycle, JIRA

Lesson 3: SDLC, Bug Cycle, JIRA

Professional Development

11 Qs

Infraestructura última generación: Intel+VMWare+Veeam+Quest

Infraestructura última generación: Intel+VMWare+Veeam+Quest

University - Professional Development

12 Qs

Diklat Okupasi Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) - UK04

Diklat Okupasi Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) - UK04

Professional Development

10 Qs

Training QGIS

Training QGIS

Assessment

Quiz

Specialty

Professional Development

Hard

Created by

Lea Kristi

Used 4+ times

FREE Resource

8 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Keunggulan menggunakan open source dalam pengolahan data geospasial, kecuali

Low Cost

Bebas dalam menggunakan

Mudah mendapatkan petunjuk penggunaan

Tidak memilliki komunitas besar

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Berikut unsur yang dipertahankan dalam suatu sistem proyeksi, kecuali

Bentuk

Luas

Arah

Warna

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Besar kesalahan unsur permukaan bumi pada suatu sistem proyeksi peta disebut?

Kesalahan linier

Distorsi

Koreksi

Deklinasi

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa yang membedakan Data Raster dengan Data Vektor?

Memiliki Nilai Pixel

Berisi Informasi Spasial

Memiliki Atribut

Memiliki Sistem Koordinat Tertentu

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Salah satu format dari Data Vektor adalah?

*.tiff

*.las

*.shp

*.ecw

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pilih salah satu yang tidak termasuk dalam bentuk geometri data vektor?

Poligon

Lengkung

Titik

Garis

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Informasi pada data raster terletak pada nilai?

Pixel

Filter

Resolusi

VGA

8.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Quantum GIS merupakan software dengan jenis?

Proprietary Software

Free Software

Closed-source Software

Guarante Software