
Keragaman Aktivitas Ekonomi Masyarakat
Authored by Anita Higmawati
Social Studies
8th Grade
Used 89+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perubahan cuaca dan iklim dapat memengaruhi kehidupan manusia. Berikut ini yang merupakan pengaruh cuaca dan iklim dalam bidang pertanian adalah....
Adanya peristiwa kemarau panjang menyebabkan petani memiliki hasil panen yang berlimpah
La Nina menyebabkan banyak bencana alam seperti banjir dan longsor
Musim hujan menjadi berkah bagi para petani untuk memulai masa tanam
El nino menyebabkan kekeringan sehingga masyarakat kesulitan mendapatkan air bersih
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pernyataan yang tepat terkait hubungan antara bentuk muka bumi dengan aktivitas masyarakat adalah....
Bentuk muka bumi tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap aktivitas manusia
Bentuk muka bumi menjadi salah satu pertimbangan bagi masyarakat untuk melaksanakan aktivitasnya
Bentuk muka bumi di Indonesia tidak terlalu bervariasi sehingga aktivitas masyarakat dari Sabang hingga Merauke hampir sama
Bentuk muka bumi sedikit memengaruhi aktivitas masyarakat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indonesia terletak pada lintang rendah (6°LU – 11°LS) sehingga memiliki iklim tropis. Keuntungan iklim tropis bagi aktivitas pertanian di Indonesia adalah....
Suhu yang lembab menyebabkan tanaman menjadi subur dan beraneka ragam
Tekanan udara yang tinggi menyebabkan tanaman lebih cepat tumbuh sehingga hasil panen berlimpah
Curah hujan yang tinggi menyebabkan tanaman mudah busuk sehingga petani tidak dapat bercocok tanam sepanjang tahun
Sinar matahari yang bersinar sepanjang tahun sangat membantu pertumbuhan tanaman sehingga hasil pertanian di Indonesia menjadi lebih baik
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Iklim muson di Indonesia menyebabkan negara Indonesia memiliki dua musim. Angin muson yang mendukung kegiatan pertanian di Indonesia adalah....
Angin muson barat
Angin muson timur
Angin muson utara
Angin muson selatan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Saat ini telah terjadi musim kemarau yang berkepanjangan, di beberapa daerah di Indonesia terjadi bencana kekeringan dan krisis air bersih. Kerugian dari peristiwa ini bagi petani adalah sebagai berikut, kecuali....
Hasil panen berkurang karena tanaman kekurangan air
Petani kesulitan melakukan irigasi (pengairan)
Masa tanam menjadi kacau
Harga komoditas pertanian menjadi lebih mahal karena ketersediannya sedikit
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Masyarakat sekitar gunung Bromo mayoritas bekerja sebagai petani karena....
Wilayah tersebut berada di ketinggian yang tinggi sehingga suhu udaranya rendah dan menyuburkan tanaman
Wilayah tersebut memiliki tingkat kesuburan yang tinggi karena material vulkanis
Tingkat pendidikan masyarakat yang rendah sehingga lebih memilih menjadi petani
Kemauan masyarakat untuk melestarikan kegiatan ekonomi nenek moyang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Wilayah pesisir Probolinggo dimanfaatkan sebagai wisata pohon bakau sehingga memiliki keuntungan sebagai berikut, kecuali....
Meningkatkan perekonomian masyarakat melalui adanya toko souvenir
Menyerap tenaga kerja karena tempat wisata membutuhkan banyak tenaga kerja
Pohon bakau memiliki manfaat ekologis sebagai habitat berbagai biota laut
Wisata yang ramai pengunjung meningkatkan jumlah sampah dan polusi
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Konflik Sosial
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Memahami Kedudukan Pancasila Sbg Dasar Negara dan Pandangan
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Pancasila 1
Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Tebak Artis/Karya Sepanjang Masa
Quiz
•
1st Grade - Professio...
10 questions
perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme
Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
POST TES PELESTARIAN DAN PEMAJUAN BUDAYA NASIONAL
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Perdagangan Antardaerah
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Penilaian Harian IPS Semester Genap_Bab 3
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
8 questions
2 Step Word Problems
Quiz
•
KG - University
20 questions
Comparing Fractions
Quiz
•
4th Grade
15 questions
Fractions on a Number Line
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Equivalent Fractions
Quiz
•
3rd Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Latin Bases claus(clois,clos, clud, clus) and ped
Quiz
•
6th - 8th Grade
22 questions
fractions
Quiz
•
3rd Grade
7 questions
The Story of Books
Quiz
•
6th - 8th Grade
Discover more resources for Social Studies
24 questions
Individual Rights and the Constitutional Amendment Process
Quiz
•
8th Grade
44 questions
Jefferson-Monroe
Quiz
•
8th Grade
12 questions
Brown, 1956 Georgia Flag, and the Sibley Commission
Quiz
•
8th Grade
3 questions
Wednesday 1/21 8th Grade DOL(8.27A)
Quiz
•
8th Grade
5 questions
The Road to Statehood: Why Texas Joined the Union Lesson
Lesson
•
6th - 8th Grade
22 questions
ss8h7 Review
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Unit 3-5 Remediation Quiz 1
Quiz
•
6th - 8th Grade
12 questions
World Continents and Oceans
Quiz
•
6th - 8th Grade