Bacalah teks prosedur berikut!
(1) Setelah itu, cuci bersih daun bidara.
(2) Rebus air sampai mendidih.
(3) Masukkan daun bidara. Masak dengan api kecil selama 20 menit.
(4) Jika sudah mendidih, kecilkan api.
(5) Sajikan hangat atau dingin. Kalian bisa simpan sebentar dalam kulkas jika ingin meminumnya dingin-dingin.
(6) Peras jeruk nipis. Kemudian tambahkan gula sesuai selera.
Urutan yang tepat dalam membuat teh daun bidara adalah nomor ....