Hak dan Kewajiban sebagai anggota keluarga dan warga sekolah
Quiz
•
Education
•
5th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Mirna Widiyanti
Used 7+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
1 min • 1 pt
Gambar tersebut merupakan salah satu contoh dari ...
Hak anak sebagai anggota keluarga
Kewajiban anak sebagai anggota keluarga
Kewajiban anak sebagai warga sekolah
Hak anak sebagai warga sekolah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Mengikuti pembelajaran di kelas merupakan contoh dari ...
Hak anak sebagai anggota keluarga
Kewajiban anak sebagai anggota keluarga
Kewajiban anak sebagai warga sekolah
Hak anak sebagai warga sekolah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Contoh dari hak seorang anak sebagai anggota keluarga maupun warga sekolah adalah ....
Diberi uang jajan yang cukup
Dijadikan murid paling keren
Mempunyai banyak teman
Menjadi siswa paling pintar dan cerdas
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Mengurus ibu yang sedang sakit merupakan ...
Hak anak sebagai anggota keluarga
Kewajiban anak sebagai anggota keluarga
Kewajiban anak sebagai warga sekolah
Hak anak sebagai warga sekolah
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Saat pulang sekolah dan sudah merasa lelah, Siti melihat ibu sedang memasak, sementara adiknya menangis karena mengantuk, yang harus dilakukan Siti yaitu ...
Mengajak adiknya ke kamar tidur dan tidur bersama adik
Meminta ibu segera menyelesaikan masaknya
Masuk ke kamar tidur dan mengunci pintu
Memarahi adik dan memintanya untuk berhenti menangis
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Santi ditunjuk untuk mengikuti lomba matematika di itngkat kecamatan, namun ia belum paham tentang beberapa rumus bangun datar. saran yang tepat untuk Santi agar ia menerima haknya di Sekolah adalah ...
Menyarankan Santi agar berani meminta guru untuk mengajarnya secara khusus
Menyarankan Santi agar berani mundur mengikuti lomba karena belum persiapan
Menyarankan Santi agar ia belajar siang malam selama sebulan penuh
Menyarankan Santi agar berani membawa contekan ketika lomba tersebut
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Panji sering membantu ayahnya mencuci motor walaupun ayah tidak pernah mita bantuannya, maka sudah sewajarnya bila ...
Panji diberi uang lebih banyak dari kakaknya
Selalu menunggu Panji yang mencuci motornya
Memarahi Panji jika ia lupa mencuci motor ayah yang kotor
Ayah sangat menyayangi dan selalu berusaha membahagiakan Panji
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
QUIS PERUMUSAN DAN NILAI PANCASILA
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Literasi AKM 2
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Pancasila dan Gotong Royong
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Latihan Soal PAI Kelas 4 (A,B,C dan D)
Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Mencari Informasi Penting dalam Teks
Quiz
•
3rd - 5th Grade
14 questions
Penulisan Angka dan Bilangan
Quiz
•
5th Grade
10 questions
BAHASA INDONESIA KD 3.2 DAN 4.2 (TEMA 2 SUBTEMA 2 KELAS 5)
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Quiz Norma sebagai anggota keluarga, sekolah dan masyarakat,
Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
