Suatu kegiatan seseorang di dalam menilai atau menghargai karya seni disebut….

SENI BUDAYA KELAS XII

Quiz
•
Education
•
11th Grade
•
Hard
Indah Wardhani
Used 1+ times
FREE Resource
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Inovasi
Relatifitas
Apresiasi seni
afirmasi seni
kreativitas
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Segala bentuk ciptaan manusia yang memiliki nilai keindahan, yang ditata dengan prinsip tertentu adalah pengertian dari…..
tari
pertunjukan
musik
seni
teater
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Seni adalah sesuatu yang indah, dan seni yang diciptakan dengan pengekspresian ide/gagasan perupa dan hanya berfokus pada estetika. Ungkapan tersbut adalah pengertian dari .....
seni rupa
seni terapan
seni kerajinan
seni lukis
Seni murni
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Sebuah karya seni rupa yang memiliki 2 ukuran yaitu Panjang dan lebar merupakan pengertian dari…
seni rupa 3 dimensi
Seni rupa 2 dimensi
seni rupa murni
seni rupa terapan
seni rupa multidimensi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Cabang seni yang memebentuk karya seni dengan media yang dapat ditangkap mata dan dirasakan dengan rabaan merupakan cabang…
seni rupa
seni tari
seni musik
seni drama
seni teater
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Aliran yang cenderung melakukan usaha abstraksi terhadap objek ke dalam bentuk-bentuk geometri untuk mendapatkan sensasi tertentu merupakan...
Aliran naturalisme
Aliran kubisme
Aliran post modern
Aliran dadaisme
Aliran abstrakisme
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Yang bukan merupakan aliran modern art adalah…
fauvisme
futurisme
Klasikisme
post modern
dadaisme
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
50 questions
soal semester 1 SBK kelas XI MA YAPIT

Quiz
•
11th Grade
50 questions
Latihan Soal PKN 8 Genap

Quiz
•
8th Grade - University
50 questions
Prakarya Kelas 9 Berkelompok

Quiz
•
9th Grade - University
50 questions
Soal Bahasa Indonesia Semester Genap

Quiz
•
5th Grade - University
45 questions
PENILAIAN HARIAN BAB V - MENCIPTAKAN PUISI

Quiz
•
8th Grade - University
45 questions
Van Clar

Quiz
•
9th - 12th Grade
50 questions
SOAL UJIAN SENBUD XII IPA-IPS

Quiz
•
11th Grade
50 questions
PENILAIAN AKHIR SEKOLAH KELAS IX (SENI BUDAYA)

Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade