
POST TEST BAB 4 "KEBANGKITAN NASIONAL DAN SUMPAH PEMUDA"
Quiz
•
Moral Science
•
8th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
RATNA PUSPITASARI
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebelum munculnya organisasi pergerakan, perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah sering mengalami kegagalan. Penyebab kegagalan tersebut adalah ....
Bangsa Indonesia kekurangan senjata
Kurangnya persatuan dan kesatuan
Penjajah terlalu banyak jumlahnya
Orang Indonesia tidak memahami strategi peperangan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bangkitnya rasa semangat persatuan, kesatuan dan nasionalisme serta kesadaran untuk memperjuangkan kemerdekaan RI adalah makna dari ....
Kebangkitan nasional
Kesadaran nasional
Ketahanan nasional
Solidaritas Nasional
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pemerintah kolonial memegang tanggung jawab atas kesengsaraan rakyat Indonesia, diantaranya dalam hal pendidikan. Salah satu faktor munculnya golongan terpelajar pada awal abad ke-20 adalah ....
Lahirnya budi utomo
Dilaksanakannya politik etis
Dilaksanakannya politik liberal
Adanya penderitaan rakyat Indonesia
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Makna dari naskah Sumpah Pemuda ialah ....
Memperkokoh persatuan dan kesatuan
Terusirnya penjajah dari bumi Indonesia
Indonesia sejajar dengan bangsa-bangsa lain
Hapusnya kebodohan dan kemiskinan bangsa
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu contoh yang dapat dilakukan para pemuda di lingkunganmu sebagai implementasi semangat Sumpah Pemuda adalah ....
Komunitas sepeda motor
Terbentuknya karang taruna
Berkumpul di pos ronda
Perkumpulan teman sedaerah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sumpah Pemuda disebut sebagai babak baru bagi perjuangan bangsa Indonesia karena ....
Perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah mencapai puncaknya pada saat diikrarkannya Sumpah Pemuda
Keberhasilan perjuangan Indonesia melawan penjajah diawali dengan adanya Sumpah Pemuda
Perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah hanya dapat dilakukan oleh pemuda
Perjuangan yang bersifat lokal kedaerahan berubah menjadi perjuangan yang bersifat nasional
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928 bukan hanya menggerakkan para pemuda untuk meraih kemerdekaan, tetapi juga mempertegas jati diri bangsa Indonesia sebagai sebuah negara. Sumpah Pemuda telah menjadi jiwa dan semangat yang terus terpatri dalam hati sanubari para pemuda. Hal ini dapat dibangun atas dasar ....
Kesamaan cita-cita dan perasaan senasib sepenanggungan
Keinginan pribadi untuk segera melenyapkan penjajah dari bumi Indonesia
Semangat pemuda berjuang demi kepentingan daerah masing-masing
Kesepakatan bersama antara pribumi dengan kelompok bangsawan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Ulangan Sejarah Lahirnya Pancasila
Quiz
•
8th Grade
10 questions
KENEGARAAN MALAYSIA
Quiz
•
8th Grade
15 questions
Keberagaman Budaya di Indonesia XI
Quiz
•
2nd Grade - University
10 questions
Hak dan Kewajiban kelas VI
Quiz
•
8th - 12th Grade
10 questions
PH Tema 6 Muatan PPKn Kelas 6 A
Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Budi utomo dan tokoh nasional
Quiz
•
8th Grade
10 questions
PKN kelas 9
Quiz
•
8th Grade - University
10 questions
KUIS NILAI-NILAI DASAR PANCASILA
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Moral Science
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Solving Equations with Variables on Both Sides Review
Quiz
•
8th Grade
12 questions
Hallway & Bathroom Expectations
Lesson
•
6th - 8th Grade
20 questions
Solving Systems of Equations by Graphing
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Christmas Song Emojis
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Understanding Meiosis
Interactive video
•
6th - 10th Grade
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
