Bagaimana Kita Hidup dan Bertumbuh

Quiz
•
Science
•
5th Grade
•
Medium
Levia Khasanah
Used 61+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Apa peran utama diafragma dalam proses pernapasan?
menghasilkan oksigen
memfilter (menyaring) udara yang masuk ke paru-paru
menjaga kelancaran sistem pernapasan
mempengaruhi proses pencernaan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Di mana letak diafragma dalam tubuh manusia?
di rongga kepala
di rongga mulut
di rongga paru-paru dan kerongkongan
di antara rongga dada dan rongga perut
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Dalam sistem pernapasan, alveolus berfungsi sebagai ....
tempat memproduksi oksigen dalam tubuh
tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida
mengatur suhu tubuh agar tetap hangat
tempat penyimpanan makanan di dalam tubuh
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Mengapa oksigen penting bagi tubuh manusia?
oksigen digunakan oleh tubuh untuk tetap hidup
oksigen membantu mengatur suhu tubuh
oksigen adalah gas yang dihirup manusia
oksigen adalah penyebab utama penyakit pernapasan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan karbon dioksida dalam sistem pernapasan?
gas yang dihirup oleh hidung manusia ketika bernapas
gas yang diperlukan untuk mengatur kekebalan tubuh
gas yang dikeluarkan dari dalam tubuh saat bernapas
gas yang dibutuhkan tubuh untuk proses metabolisme
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Apa yang akan terjadi jika pertukaran antara oksigen dan karbon dioksida di alveolus terganggu?
tubuh akan mengalami masalah pernapasan
tubuh akan mengalami gangguan pencernaan
paru-paru akan menghasilkan lebih banyak oksigen
alveolus akan lebih banyak menghasilkan karbon dioksida
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Apa peran utama faring dalam sistem pernapasan?
menghasilkan oksigen
mengatur keluar-masuknya udara ke paru-paru
memproduksi akrbon dioksida
menghubungkan hidung dan paru-paru
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
43 questions
SOAL PTS 1 IPA 5 SD K13

Quiz
•
5th Grade
40 questions
Latihan PAS IPA KELAS 5 SEMESTER 1

Quiz
•
5th Grade
35 questions
TEMA 2 IPA KELAS 5

Quiz
•
5th Grade
40 questions
Ujian Akhir semester 1 ( UAS ) IPAS Kelas 5 SD

Quiz
•
5th Grade
40 questions
Soal Selatan

Quiz
•
5th Grade
40 questions
Uji Pemahaman Siap OSN 2024 Paket 3

Quiz
•
1st - 5th Grade
40 questions
Soal PAS 1 IPA Kelas 5

Quiz
•
5th Grade
45 questions
Formatif IPAS Bab 5

Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
States of Matter

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Properties of Matter

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Properties of matter and Mixtures

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Review: Properties of Matter

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Physical and Chemical Changes

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Identifying Physical and Chemical Changes

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Mixtures and Solutions

Quiz
•
5th Grade
16 questions
Properties of Matter

Quiz
•
5th Grade