
Ulangan kls X Penelitian Sejarah

Quiz
•
History
•
9th - 12th Grade
•
Hard
vitri nirayani
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam sejarah dimensi yang merujuk pada tempat suatu peristiwa terjadi disebut...........
kondisional
waktu
spasial
jarak
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pembabakan waktu dalam sejarah dengan cara menghubungkan berbagai peristiwa sesuai dengan masanya dalam suatu periode disebut.................
kronologis
periodisasi
alur sejarah
rentang waktu
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut adalah metode yang biasanya digunakan dalam penelitian sejarah, kecuali............
heuristik
kritik
fenomenologi
interpretasi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Penelitian sejarah dengan metode heuristik memungkinkan............
pengumpulan berbagai data dari berbagai sumber sejarah
pemeriksaan keaslian sumber
penafsiran makna keterkaitan dari sumber - sumber sejarah yang telah diverifikasi
hasil penelitian dan laporan sejarah
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang merupakan sumber sejarah primer adalah...........
hasil penelitian sejarawan
biografi
data dari subjek atau objek penelitian
surat kabar
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Buku Thomas Stamford Raffles yang berjudul The History of Java merupakan contoh dari...............
historiografi tradisional
historiografi kolonial
historiografi modern
novel sejarah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hubungan sejarah dan teori sosial adalah...................
kontrdiktif
memiliki konsep yang sama sebagai ilmu humaniora
saling mendukung meskipun mempunyai perbedaan dalam penekanan
memiliki hubungan antar faktor
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Langkah-Langkah Penelitian Sejarah dan Historiografi

Quiz
•
10th Grade
20 questions
A. Metode Penelitian Sejarah

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Ulangan Harian Bab Pengantar Sejarah

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Quiz Sejarah Kelas X

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Penelitian Sejarah

Quiz
•
10th Grade
20 questions
X MPLB 1

Quiz
•
10th Grade
16 questions
Reportase Sejarah dan Penelitian

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Sumber Sejarah, Penelitian Sejarah dan Historiografi

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade