Search Header Logo

Pergerakan Kebangsaan Menuju Kemerdekaan

Authored by Bambang Setiawan

History

6th Grade

20 Questions

Pergerakan Kebangsaan Menuju Kemerdekaan
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Pengaruh sumpah pemuda 1928 bagi perjuangan bangsa Indonesia adalah…

Memperkuat semangat dan tekad para pemuda untuk bersatu

Membangkitkan kesadaran nasional

Belanda bersikap lunak kepada pejuang Indonesia

Mempercepat proses kemerdekaan Indonesia

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Satu Nusa pada kalimat "Satu Nusa, Satu Bangsa" yang biasa kita dengar memiliki makna...

Satu Bahasa

Satu Tanah air

Satu Budaya

Satu Kesatuan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Media Image

Siapakah Nama tokoh pada gambar berikut

Muhammad Hata

Ki Hajar Dewantara

Muhammad Yamin

WR. Soepratman

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Pemerintah Hindia Belanda menerapkan kebijakan Politik Etis pada tahun 1901, yaitu dalam bidang...

Irigasi (pengairan), emigrasi/transmigrasi (perpindahan penduduk, edukasi (pendidikan)

Irigasi (pengairan), emigrasi/transmigrasi (perpindahan penduduk, asimilasi (percampuran budaya)

Irigasi (pengairan), ekspansi (perluasan wilayah), edukasi (pendidikan)

Interaksi (saling berhubungan), emigrasi/transmigrasi (perpindahan penduduk, edukasi (pendidikan)

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Politik Etis disebut juga dengan...

Politik balas budi

Politik belas kasihan

Politik adu domba

Politik penjajahan

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Faktor internal yang mendorong munculnya pergerakan nasional Indonesia adalah....

kemenangan Jepang atas Rusia tahun 1905

munculnya golongan terpelajar

berkembangnya paham liberalisme

gerakan nasionalisme di India dan Cina

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Media Image

Kelahiran Budi Utomo yang di bidani oleh dr.Sutomo pada tanggal 20 Mei 1908. Tanggal tersebut kemudian di peringati sebagai hari...

Kemerdekaan Nasional

Kebangkitan Nasional

Kejayaan Nasional

Kemenangan Nasional

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?