LATIHAN PHB 1 SEMESTER GENAP  MAPEL FIKIH BAB SEDEKAH HIBAH HAJI

LATIHAN PHB 1 SEMESTER GENAP MAPEL FIKIH BAB SEDEKAH HIBAH HAJI

7th Grade

35 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

PAI T4 PEL. 13 : HAJI & UMRAH

PAI T4 PEL. 13 : HAJI & UMRAH

1st Grade - University

35 Qs

PENILAIAN HARIAN DAN KUALIFIKASI OLIMPIADE FIKIH KELAS 8

PENILAIAN HARIAN DAN KUALIFIKASI OLIMPIADE FIKIH KELAS 8

1st - 10th Grade

30 Qs

WASIAT

WASIAT

1st Grade - University

38 Qs

Fiqih Kelas 5#2 30

Fiqih Kelas 5#2 30

5th Grade - University

30 Qs

Soal Pendidikan Agama Islam Kelas V

Soal Pendidikan Agama Islam Kelas V

3rd Grade - University

35 Qs

ASTS 2 PAI KELAS 5 TAHUN 2024 - 2025

ASTS 2 PAI KELAS 5 TAHUN 2024 - 2025

5th Grade - University

35 Qs

Quiz Pendidikan Agama Islam Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka

Quiz Pendidikan Agama Islam Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka

6th Grade - University

35 Qs

KUIZ SAMBUTAN AIDILADHA 1442H

KUIZ SAMBUTAN AIDILADHA 1442H

1st - 12th Grade

36 Qs

LATIHAN PHB 1 SEMESTER GENAP  MAPEL FIKIH BAB SEDEKAH HIBAH HAJI

LATIHAN PHB 1 SEMESTER GENAP MAPEL FIKIH BAB SEDEKAH HIBAH HAJI

Assessment

Quiz

Religious Studies

7th Grade

Medium

Created by

MUH SYAHLAN

Used 4+ times

FREE Resource

35 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Ketika mendapat kelebihan rezeki, dr. Yasmin Azkiya memberikan sejumlah uang kepada tetangganya yang kurang mampu semata – mata hanya mengharap ridho Allah SWT. Dalam illustrasi tersebut terkandung pengertian ….
zakat
hibah
hadiah
shodaqoh

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

وَتَصَدَّقْ عَلَيْنَا إِنَّ اللَّهَ يَجْزِي الْمُتَصَدِّقِينَ Setelah mempelajari kandungan Firman Allah SWT tersebut, setiap Jum’at, Fadilatin Nailah selalu membawa dua bungkus nasi, sebungkus dimakan sendiri saat istirahat dan sebungkus diberikan kepada cleaning service yang mengepel di Masjid Al-Munzil. Hukum pemberian yang dilakukan Nailah tersebut adalah ….
wajib
mubah
sunnah
makruh

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

لَا تَحْقِرَنَّ مِنَ الْمَعْرُوفِ شَيْئًا، وَلَوْ أَنْ تَلْقَى أَخَاكَ بِوَجْهٍ طَلْقٍ Ayez adalah murid kelas VIII MTsN 30 Jakarta. Setelah meresapi makna dari Sabda Rosulullah SAW tersebut di atas, ia berusaha untuk selalu tersenyum saat berjumpa dengan guru dan teman-temannya di madrasah, semata – mata untuk mengharap ridho Allah SWT. Perbuatan terpuji Ayez tersebut termasuk ….
hadiah
shodaqoh
amar ma’ruf
adat-istiadat

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Di dalam Al-Qur’an, Allah SWT sudah mengabarkan bahwa bershodaqoh menjadi impian orang-orang yang telah meninggal dunia. Hal tersebut terjadi setelah mengetahui betapa dahsyatnya pahala yang Allah berikan kepada orang yang bershodaqoh. Dan agar tidak merugi, Allah SWT pun telah memperingatkan: يَاأَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا لاَ تُبْطِلُوا صَدَقَاتِكُمْ بِالْمَنِّ وَالأَذَى Berdasarkan dalil tersebut di atas, perbuatan tercela yang harus dihindari agar tidak kehilangan pahala shodaqoh adalah ....
iri dan dengki
dendam kesumat
berlaku sombong
menyebut - nyebut dan menyakiti hati penerimanya

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Shodaqoh adalah amal sholeh yang sangat banyak memberikan manfaat, baik kepada pemberinya maupun penerimanya. Rosululloh SAW bersabda: إِنَّ الصَّدَقَةَ لَتُطْفِئُ غَضَبَ الرَّبِّ وَتَدْفَعُ مِيتَةَ السُّوءِ Berdasarkan hadits tersebut, di antara hikmah shodaqoh adalah dapat memadamkan amarah Tuhan dan menolak ….
jodoh yang jelek
pekerjaan yang hina
kematian yang buruk
kehidupan yang menderita

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Definisi hibah menurut istilah syara’ adalah تَمْلِيْكُ الْعَيْنِ بِلاَعِوَاضٍ yang memiliki arti memberikan sesuatu ….
karena Allah SWT
kepada orang lain
dengan cuma-cuma
tanpa ada penggantinya

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 5 pts

Maryam tidak mempunyai keturunan, tetapi memiliki banyak rumah kontrakan. Beliau berkeinginan untuk memberikan sebagian dari rumah kontrakannya tersebut kepada keponakan-keponakannya yang sudah menikah dan sudah dianggapnya sebagai anak sendiri. Dalam syari’at Islam, batas maksimal harta yang boleh dihibahkan adalah ... dari keseluruhan harta yang dimiliki.
se perlima
se perempat
se pertiga
se perdua

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?