Perang salib/ perang suci antara orang-orang Eropa melawan Turki Seljuk dan orang-orang Arab membawa dampak bagi sejarah dunia yaitu …
Penjelajahan Samudra, Kolonialisme, dan Imperialisme di Indonesi

Quiz
•
Social Studies
•
8th Grade
•
Medium
Moh Habibul Mubin
Used 82+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Adanya larangan bagi peziarah-peziarah Kristen untuk mengunjungi Yerusalem.
Jatuhnya Dinasti Umayyah di Spanyol yang telah tujuh abad berkuasa.
Paus Urbanus berusaha untuk mempersatukan kembali gereja Roma dengan gereja di Romawi Timur
Terputusnya jalur perdagangan Asia dan Eropa
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Perhatikan data berikut ini
1. Adanya semangat penaklukan (reconquista)
2. Jatuhnya kekaisaran Romawi
3. Adanya keinginan untuk mendapatkan rempah – rempah
4. Perang salib
5. Semangat 3 G (Gold, Glory, Gospel)
Dari data di atas yang menjadi pendorong bangsa Eropa melakukan penjelajahan Samudra adalah ….
1, 2, dan 3
1, 2, dan 4
1, 3, dan 5
2, 4, dan 5
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Latar belakang dan faktor pendorong kedatangan bangsa-bangsa Eropa ke Asia adalah sebagai berikut, kecuali…
keinginan menemukan daerah asal rempah-rempah
runtuhnya Konstantinopel ketangan bangsa Turki Saljuk yang menyebabkan putusnya hubungan dagang Asia-Eropa
penemuan mesin uap oleh James Watt
rasa tertarik kepada buku karya Marcopolo berjudul Imago Mundi yang menceritakan kesuburan Asia
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Terjadinya kolonialisme dan imperialisme di Indonesia membawa perubahan masyarakat dalam berbagai aspek, kecuali ....
keamanan
budaya
pendidikan
ekonomi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Penjelajahan samudra yang dilakukan bangsa Barat terdiri dari 2 jenis, yaitu imperialisme kuno dan imperialisme modern. Tujuan utama yang akan dicapai pada masa imperialisme modern mengarah pada bidang sosial dan ekonomi. Hal tersebut sesuai dengan pernyataan di bawah ini, yaitu...
mencari dan mendapatkan daerah penanam modal.
mencari rempah-rempah yang banyak digunakan masyarakat Eropa.
mencari daerah-daerah baru untuk ditaklukan dan dieksploitasi.
mempersiapkan daerah jajahan sebagai daerah koloni.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Bangsa Portugis pertama kali mendarat di Indonesia di daerah …
Banten
Jakarta
Maluku
Malaka
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Bangsa Portugis sampai di Maluku pada tahun …
1510
1511
1512
1521
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
PTS IPS Kelas 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Kuis masuknya bangsa Eropa

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme

Quiz
•
8th Grade
15 questions
Tumbuh dan Berkembangnya Semangat Kebangsaan

Quiz
•
8th Grade
20 questions
MASUK DAN BERKEMBANGNYA KOLONIALISME DAN IMPERIALISME EROPA

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Ips kelas 8 bab 4

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Kondisi Masyarakat Indonesia Pada Masa Penjajahan

Quiz
•
8th Grade
20 questions
KEDATANGAN BANGSA BARAT KELAS 8 IPS

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade