Gambar berikut menunjukkan tiga rangkaian yang terdiri atas kawat lurus pada arah radial dan busur lingkaran sepusat (seperempat atau setengah lingkaran dengan jari-jari r, 2r, dan 3r). Ketiganya dialiri arus yang sama besar. Urutkan medan magnet di pusat rangkaian dari yang terbesar hingga yang terkecil. Contoh: c,b,a
MEDAN MAGNET-2_PUSAT KAWAT MELINGKAR

Quiz
•
Physics
•
12th Grade
•
Hard
Ignatius Mayo
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
2.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Sebuah kawat melingkar dengan jari-jari 5π cm dialiri arus listrik yang besarnya 4 A. Pada pusat lingkaran, medan magnetnya sebesar ... μT.
3.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Seutas kawat dibengkokkan sehingga membentuk rangkaian tertutup seperti ditunjukkan pada gambar berikut. Jari-jari busur lingkaran yang terbentuk ialah 5π cm. Bila kawat dialiri arus yang besarnya 2 A, maka kuat medan magnet di titik P ialah ... μT.
4.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Seutas kawat dibengkokkan sehingga membentuk rangkaian seperti ditunjukkan pada gambar. Kawat ini kemudian dialiri arus listrik sebesar 4 A. Besar a dan b berturut-turut ialah 2π cm dan 4π cm. Kuat medan magnet di titik P ialah ... μT.
5.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Seutas kawat dibengkokkan sehingga membentuk rangkaian seperti ditunjukkan pada gambar. Kawat ini kemudian dialiri arus listrik sebesar 4 A. Besar a dan b berturut-turut ialah 2π cm dan 4π cm. Kuat medan magnet di titik P ialah ... μT.
6.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Dua buah kawat lurus sangat panjang dialiri arus i1 dan i2 yang besarnya ialah 4 A dan 6/π A. Kawat 1 kemudian dibengkokkan sehingga terbentuk busur setengah lingkaran dengan jari-jari a = 5 cm. Kuat medan magnet di titik P, yang merupakan pusat busur lingkaran dan berjarak a dari kawat 2 ialah ... μT.
7.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Arus listrik dialirkan pada sebuah rangkaian yang terdiri atas 2 busur lingkaran dengan jari-jari berbeda dan dua segmen kawat lurus yang berhimpit dengan jari-jari dari busur lingkaran tersebut. Jari-jari busur lingkaran yang lebih besar ialah 4 cm. Pada gambar (a), kuat medan magnet di titik pusatnya ialah 47,25 μT. Busur lingkaran kecil kemudian diputar sedemikian sehingga terbentuk gambar (b). Pada gambar (b), kuat medan magnet di titik pusatnya ialah 15,75 μT dan arahnya berkebalikan dengan arah medan magnet semula. Dapat disimpulkan bahwa jari-jari busur lingkaran yang lebih kecil ialah ... cm
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
JELAJAH KOMPETENSI BAB 2 INDUKSI MAGNET

Quiz
•
12th Grade
10 questions
MEDAN MAGNET 1

Quiz
•
12th Grade
10 questions
QUIZ MEDAN MAGNETIK

Quiz
•
12th Grade
9 questions
Quiz Listrik Statis dan MEdan Magnet

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Ulangan Induksi Magnetik dan Elektromagnetik

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Induksi Magnetik

Quiz
•
12th Grade
10 questions
INDUKSI MAGNET (KAWAT LURUS,MELINGKAR,SOLENOIDA,TOROIDA)

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Medan Magnet

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade