TRY OUT ASESMEN BAHASA INDONESIA

TRY OUT ASESMEN BAHASA INDONESIA

6th Grade

40 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

SOAL FIQIH KELAS 6 TENTANG MAKANAN,MINUMAN YANG HALAL DAN HA

SOAL FIQIH KELAS 6 TENTANG MAKANAN,MINUMAN YANG HALAL DAN HA

6th Grade

35 Qs

LATIHAN SOAL USBK B.I PAKET A kelas Ekonomi

LATIHAN SOAL USBK B.I PAKET A kelas Ekonomi

6th Grade

40 Qs

Uji Coba Kuis Camp 02-04 Juni

Uji Coba Kuis Camp 02-04 Juni

KG - Professional Development

35 Qs

Ulangan Tema 1 Kelas 6

Ulangan Tema 1 Kelas 6

6th Grade

40 Qs

SOAL UMBK BAHASA INDONESIA TAHUN 2025

SOAL UMBK BAHASA INDONESIA TAHUN 2025

6th Grade

40 Qs

UM FIQIH KELAS 6

UM FIQIH KELAS 6

6th Grade

40 Qs

PAS PLH SEMESTER 1 KELAS 6

PAS PLH SEMESTER 1 KELAS 6

6th Grade

35 Qs

Bahasa Indonesia Kelas VI US

Bahasa Indonesia Kelas VI US

6th Grade

40 Qs

TRY OUT ASESMEN BAHASA INDONESIA

TRY OUT ASESMEN BAHASA INDONESIA

Assessment

Quiz

Other

6th Grade

Hard

Created by

Nurjana Datau

FREE Resource

40 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

1. Perhatikan teks wawancara berikut! Wartawan : “Sejak kapan bapak sudah menekuni dunia bisnis peternakan ayam?” Usman : “Sudah sejak tahun 2020” Wartawan : “Wah termasuk lama ya pak, kemudian jenis ayam apa yang menjadi ternak bapak?” Usman : “Jenis ayam potong, biasanya dikenal dengan nama ayam broiler.” Wartawan : ‘’….?’’ Usman : “Ya karena, memang sudah turun temurun dari bapak dan ibu saya, lagi pula ternak ayam itu gampang-gampang susah dan hasilnya juga cukup menguntungkan.” Kalimat tanya yang tepat untuk mengisi teks wawancara tersebut adalah ….
A. “Bagaimana bapak memilih ternak ayam daripada ternak hewan yang lain pak?”
B. “Mengapa bapak memilih ternak ayam daripada ternak hewan yang lain pak?”
C. “Dimana bapak memilih ternak ayam daripada ternak hewan yang lain pak?”
D. “Kapan bapak memilih ternak ayam daripada ternak hewan yang lain pak?”

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

2. Perhatikan laporan hasil wawancara pengunjung pantai Minanga berikut! Menurut salah satu nelayan yang ada di Pantai Minanga, untuk menjaga kelestarian laut para nelayan sangat dilarang menggunakan alat-alat moderen seperti, pukat harimau, bom ikan dan racun karena bukan hanya ikan konsumsi yang akan tertangkap. Ikan kecil, hiu dan paus pun bisa ikut terjaring. Selain itu, hasil penangkapan ikan dengan alat moderen akan menangkap ikan dalam jumlah sangat banyak dan akan mengakibatkan kekayaan biota laut yang lain terganggu dan semakin berkurang jumlahnya. Sebagian besar nelayan di Pantai Minanga menggunakan alat tradisional untuk menangkap ikan seperti perahu dan jaring sehingga hasil tangkapannyapun tidak begitu banyak dan yang terpenting tidak mengganggu kekayaan sumber daya alam lautnya. Berdasarkan laporan hasil wawancara tersebut, usaha pelestarian kekayaan hayati yang dilakukan oleh nelayan adalah ....
A. Menangkap ikan dengan menggunakan pukat harimau, perahu dan bom ikan
B. Menangkap ikan dengan menggunakan pukat racun dan bahan peledak
C. Menangkap ikan dengan Jaring, bom ikan dan bahan peledak
D. Menangkap ikan dengan menggunakan perahu dan jaring

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Media Image
3. Perhatikan gambar dan petunjuk penggunaan alat berikut ini! 1. Tarik tuas di bagian atas agar kipas angin bergerak dan tekan tuas jika ingin kipas angin tidak bergerak. 2. Atur kecepatan dengan menekan angka 1, 2, 3. 3. Colokkan steker ke stop kontak. 4. Tekan tombol on untuk menghidupkan. 5. Tekan tombol off untuk mematikan. Urutan yang tepat petunjuk menggunaan kipas angin adalah ….
A. 3, 4, 2, 1, 5
B. 3, 4, 2, 5, 1
C. 4, 2, 1, 3, 5
D. 4, 2, 1, 5, 3

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

4. Bacalah puisi berikut. Alamku Hijau Berseri Karya: Siti Ausatuha Falaha Awan putih yang indah Hutan hijau yang berwarna Teduhnya beringin tua yang rindang Burung-burung berkicau riang Suara air jernih terus mengalir Ah,… tapi sekarang Mengapa engkau berubah Tak ku lihat lagi awan putihmu Tak kulihat lagi hutanmu yang hijau Pohon yang rindang berganti beton yang kokoh Burung-burung itu tak lagi berkicau Air yang jernih berganti sampah yang menjulang Apakah ini tanda hancurnya alamku Takkan ku biarkan ini terus terjadi Hentikan!… ayo kita rawat! Sebelum bencana itu dating Rima akhir dalam setiap baris pada bait pertama puisi tersebut berbunyi ….
A. i, i, i, i, a
B. h, a, g, g, r
C. a, a, a, a, a
D. a, a, a, a, i

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

5. Cermati puisi berikut. Alamku Hijau Berseri Karya: Siti Ausatuha Falaha Awan putih yang indah Hutan hijau yang berwarna Teduhnya beringin tua yang rindang Burung-burung berkicau riang Suara air jernih terus mengalir Ah,… tapi sekarang Mengapa engkau berubah Tak ku lihat lagi awan putihmu Tak kulihat lagi hutanmu yang hijau Pohon yang rindang berganti beton yang kokoh Burung-burung itu tak lagi berkicau Air yang jernih berganti sampah yang menjulang Apakah ini tanda hancurnya alamku Takkan ku biarkan ini terus terjadi Hentikan!… ayo kita rawat! Sebelum bencana itu datang Amanat yang terkandung dalam puisi Alamku Hijau Berseri adalah ….
A. Hentikan prilaku merusak alam bumi kita
B. Hentikan jangan merubah awan putihmu
C. Hentikan tanda hancurnya alamku
D. Berhenti merawat bumi kita

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

6. Perhatikan teks cerita berikut. Suatu hari di sebuah lembah, Monyet bertemu dengan Burung Pipit yang sedang mencari biji-bijian. “Hai Burung Pipit, kau sedang mencari biji-bijian lagi, ya? Pantas saja kau tidak bertambah besar, yang kau makan bijinya, bukan buahnya“ ejek Monyet. Burung Pipit hanya diam dan terus mengumpulkan biji-biji apel yang dibuang oleh Monyet. Suatu hari, hujan turun dengan deras selama berhari-hari. Lembah itu pun tertutup oleh air. Semua hewan mengungsi ke tempat yang lebih tinggi di atas bukit. Mereka kedinginan dan kelaparan. Ketika hujan berhenti, mereka turun kembali ke lembah untuk mencari makanan. Tetapi, semua pohon telah tumbang tersapu air hujan. Tidak ada lagi buah-buahan untuk dimakan. Saat berjalan menyusuri lembah untuk mencari makan, Monyet bertemu lagi dengan Burung Pipit. Burung Pipit iba dengan kondisi Monyet. Burung Pipit mengajak Monyet ke atas bukit. Betapa terkejutnya Monyet, melihat bukit yang penuh buah-buahan. Ternyata, Burung Pipitlah yang menanam pohon buah-buahan itu. Itulah sebabnya kenapa Burung Pipit selalu mengumpulkan biji buah-buahan yang dibuang. Tokoh protagonis dalam teks cerita tersebut adalah ….
A. Monyet dan burung pipit
B. Burung pipit
C. Burung
D. Monyet

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

7. Cermati teks cerita berikut. Suatu hari di sebuah lembah, Monyet bertemu dengan Burung Pipit yang sedang mencari biji-bijian. “Hai Burung Pipit, kau sedang mencari biji-bijian lagi, ya? Pantas saja kau tidak bertambah besar, yang kau makan bijinya, bukan buahnya“ ejek Monyet. Burung Pipit hanya diam dan terus mengumpulkan biji-biji apel yang dibuang oleh Monyet. Suatu hari, hujan turun dengan deras selama berhari-hari. Lembah itu pun tertutup oleh air. Semua hewan mengungsi ke tempat yang lebih tinggi di atas bukit. Mereka kedinginan dan kelaparan. Ketika hujan berhenti, mereka turun kembali ke lembah untuk mencari makanan. Tetapi, semua pohon telah tumbang tersapu air hujan. Tidak ada lagi buah-buahan untuk dimakan. Saat berjalan menyusuri lembah untuk mencari makan, Monyet bertemu lagi dengan Burung Pipit. Burung Pipit iba dengan kondisi Monyet. Burung Pipit mengajak Monyet ke atas bukit. Betapa terkejutnya Monyet, melihat bukit yang penuh buah-buahan. Ternyata, Burung Pipitlah yang menanam pohon buah-buahan itu. Itulah sebabnya kenapa Burung Pipit selalu mengumpulkan biji buah-buahan yang dibuang. Pernyataan yang tepat untuk menggambarkan tokoh dalam cerita fiksi tersebut adalah ....
A. Monyet merupakan tokoh Antagonis sedangkan burung Pipit merupakan tokoh yang Protagonis
B. Burung pipit merupakan tokoh antagonis karena mengejek monyet
C. Monyet merupakan tokoh protagonis karena bertemu burung pipit
D. Monyet merupakan tokoh Antagonis

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?