Kedudukan seseorang yang menunjukkan kedekatannya kepada Allah Swt. Posisi tersebut tidak diperoleh begitu saja, tetapi harus melalui proses tahapan yang sungguh-sungguh.
Upaya sadar untuk mendekatkan diri kepada Allah melalui tahapan-tahapan untuk mencapai makrifatullah merupakan pengertian dari…