
Kerajaan-Kerajaan Islam di Indonesia
Authored by Ema Komariah
History
10th Grade
10 Questions
Used 9+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Agama Islam dibawa dan dikembangkan ke Indonesia oleh para pedagang dari ...
Gujarat, cina, persia
Persia, cina dan arab
Cina, irak, dan persia
Arab, gujarat, dan persia
Arab, Irak dan Persia
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Banyaknya Peninggalan sejarah islam yang masih memasukkan unsur HIndu dan lokal membuktikan bahwa
Tidak adanya arsitek islam yang menonjol
Dakwah islam yang dilakukan dengan damai
Kuatnya pengaruh Hindu sehingga sulit dihilangkan
Ulama islam hanya meniru bangunan yang ada
Masyarakat tidak mau memakai sesuatu yang berbau arab
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Ciri-ciri masjid pada masa awal kehadiran islam di Indonesia seperti berikut, kecuali ...
Beratap Tumpang
Puncaknya bermustaka
Atapnya bersusun genap
Ada parit di sekeliling masjid
dilengkapi dengan kentungan atau beduk
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 10 pts
Berdasarkan peta tersebut, letak kerajaan yang berada di ujung sumatera adalah ...
Banten
Mataram Islam
Samudera Pasai
Kutai
Malaka
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Menurut Husein djajadiningrat, islam dibawa oleh orang-orang persia. Hal ini dikarenakan ...
Kesamaan nisan di sumatera dan gresik
Adanya peringatan 1 Syuro
Kesamaan Mazhab Hanafi
Adanya Aliran Syiah di Indonesia
Perpindahan muslim secara besar-besaran ke wilayah asia tenggara
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Kerajaan Samudra Pasai menjadi pusat perdagangan karena ...
Memiliki hubungan baik dengan kerajaan Arab
Letaknya strategis di dekat selat Malaka
Runtuhnya kerajaan Malaka ke tangan Portugis
Penghasil komoditas perdagangan yang penting
Banyak disinggahi pedagang dari Asia dan Eropa
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 10 pts
Beberapa alasan mengapa islam sangat cepat penyebarannya, kecuali ...
syarat masuk islam sangat mudah
Penyebaran islam dilakukan dengan cara damai
Penyebaran islam dilakukan dengan cara kekerasan
Upacara keagamaan dalam islam lebih sederhana
Semua manusia memiliki kedudukan yang sama
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Dampak Pendudukan Jepang di Indonesia
Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
SEJARAH BAB 3
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Kuis SKI pertemuan 1
Quiz
•
9th - 12th Grade
12 questions
SOAL LATIHAN XII A
Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
MASA PENDUDUKAN JEPANG
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Sejarah Ting 1 : Bab 2 - Zaman Air Batu
Quiz
•
10th Grade
10 questions
EVALUASI PENGANTAR ILMU SEJARAH
Quiz
•
9th - 12th Grade
11 questions
B5 T4 (5.1) - SMKBK 2023
Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for History
53 questions
Unit 7 Review
Quiz
•
KG - University
15 questions
Ancient Rome
Quiz
•
7th - 10th Grade
26 questions
Industrialization and Immigration 2022
Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Exploring Ancient China's Dynasties and Innovations
Interactive video
•
6th - 10th Grade
15 questions
Unit 4
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Christmas Movies
Quiz
•
2nd Grade - University