Latihan Soal SBDP
Quiz
•
Arts
•
4th Grade
•
Medium
Dirham Shabrina
Used 7+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Karakter pada saat memerankan tokoh cerita dapat diketahui dari tata ...
panggung dan cahaya
iringan dan busana
dekorasi dan rias
rias dan busana
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam teater, peran musik adalah ...
menentukan peran yang akan dimainkan
mengobservasi kehidupan pribadi seseorang
membuka dan menutup pementasan
menambah nilai warna pada settingan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cerita rakyat yang mengisahkan tentang sejarah suatu tempat atau peristiwa disebut ...
mitos
fabel
legenda
dongeng
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Langkah pertama yang harus diperhatikan saat memerankantokoh dalam cerita legenda adalah ...
menguasai isi cerita
menjalin kontak mata
menguasai alur cerita
menghayati tokoh yang diperankan
5.
MATCH QUESTION
3 mins • 3 pts
Pasangkanlah pengertian dari struktur teks cerita fabel dan legenda di bawah ini!
Klimaks
bagian puncak dari pertentangan para tokoh-tokoh yang ada dalam cerita
Resolusi
bagian perkenalan tokoh dan tema cerita
Komplikasi
bagian penurunan ketegangan pertentangan antar tokoh yang ada dalam cerita
Eksposisi
pemecahan masalah dan penyampaian pesan dari tokoh cerita yang bertentangan dan peristiwa yang dialami
Konklusi
bagian yang berisi permasalahan yang dialami dan dirasakan oleh tokoh dalam cerita
6.
REORDER QUESTION
2 mins • 3 pts
Susunlah secara berurut langkah-langkah memerankan cerita fabel dan legenda di bawah ini!
Menjalin kontak mata
Menguasai isi cerita
Menggunakan alat peraga
Menguasai alur cerita
Menghayati tokoh yang akan diperankan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Arti dari birama 2/4 adalah ...
setiap birama terdapat 2 ketukan
setiap birama terdapat 4 ketukan
setiap birama terdapat 1/4 ketukan
setiap birama terdapat 2/4 ketukan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PH. KELAS 6-TEMA 1-SBdP KD. 3.4
Quiz
•
KG - 12th Grade
20 questions
SOAL PTS SBDP KELAS 4
Quiz
•
4th Grade
15 questions
LOS COLORES
Quiz
•
4th Grade
10 questions
Tebak Lagu
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Tema 6 kelas 4 SD
Quiz
•
4th Grade
15 questions
ALAT KEBESARAN DAN PERHIASAN DIRAJA
Quiz
•
4th - 5th Grade
15 questions
Tematik Kelas 4 Semester 2
Quiz
•
4th Grade
12 questions
PSV Tahun 4
Quiz
•
4th - 6th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
6 questions
FOREST Self-Discipline
Lesson
•
1st - 5th Grade
7 questions
Veteran's Day
Interactive video
•
3rd Grade
20 questions
Weekly Prefix check #2
Quiz
•
4th - 7th Grade
Discover more resources for Arts
6 questions
FOREST Self-Discipline
Lesson
•
1st - 5th Grade
20 questions
Weekly Prefix check #2
Quiz
•
4th - 7th Grade
10 questions
Setting Quiz
Quiz
•
2nd - 5th Grade
15 questions
Subject-Verb Agreement
Quiz
•
4th Grade
21 questions
Factors and Multiples
Quiz
•
4th Grade
13 questions
Point of View
Quiz
•
4th Grade
5 questions
4.2G Relate Fractions to Decimals
Interactive video
•
4th Grade
20 questions
Theme
Quiz
•
4th Grade
