Search Header Logo

LATIHAN SOAL IPA

Authored by Riska Sundari

Science

5th Grade

35 Questions

Used 2+ times

LATIHAN SOAL IPA
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Sumber energi panas terbesar di alam adalah

api

bintang

matahari

panas ruangan

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Suatu besaran yang menyatakan panas atau dinginnya suatu keadaan yaitu

suhu

panas

kalor

energi

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

1.   Kabel jaringan listrik atau telepon dipasang kendur dari tiang satu ke tiang lainnya agar tidak terputus ketika terjadi ….

pemuaian        

penyusutan

pemanasan

perubahan bentuk

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kalor dapat berpindah dengan cara

konduksi, induksi, dan radiasi

a.     konduksi, konveksi, dan radiasi

konduksi, induksi, konveksi

konduktor, radiasi, dan konveksi

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Saat siang hari, Romi lebih suka menggunakan pakaian berwarna cerah daripada pakaian gelap. Hal ini bertujuan untuk

menambah penyerapan kalor

membantu badan nyaman

merusak penyerapan kalor

menghambat penyerapan kalor

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Berikut contoh perpindahan panas secara radiasi adalah ….

menggunakan jaket tebal saat udara dingin

dinding termos dilapisi plastik

menjemur padi di halaman

a.     memasak kacang menggunakan panci

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Air yang dimasak dalam panci bisa mendidih merata ketika dipanaskan termasuk perpindahan panas secara ….

konveksi

radiasi

respirasi

konduksi

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?