ULANGAN HARIAN HAKIKAT FISIKA
Quiz
•
Physics
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Nurlia Fitasari
Used 6+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
1. Sebagai cabang dari sains, hakikt ilmu fisika adalah sebagai …
Sikap, pengetahuan dan produk
Proses, produk dan sikap
Pengetahuan, proses dan produk
Produk,pengamatan dan sikap
Proses, Produk dan Pengetahuan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Keingintahuan manusia dengan melakukan kegiatan kreatif melalui pengamatan, pengukuran,penyelidikan, dan percobaan untuk mendapatkan hasil atau tujuan merupakan defenisi fisika sebagai ...
acuan
penelitian
produk
sikap
pedoman
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Fisika adalah
Ilmu yang mempelajari tentang cara-cara penerapan ilmu untuk menghasilkan produk terapan
Ilmu yang mempelajari tentang makluk hidup dan hal-hal yang berkaitan dengannya
Ilmu yang mempelajari tentang tata cara menghasilkan suatu pengetahuan
Ilmu yang mempelajari tentang fenomena alam, terutama yang menyangkut perilaku materi dan energi
Ilmu yang mempelajari sifat-sifat zat dan peristiwa reaksi antar zat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Ditinjau sebagai sikap, dibawah ini adalah sikap-sikap yang diperlukan untuk mendapatkan pengetahuan yang berkaitan dengan fisika, kecuali….
jujur
objektif
percaya pada diri sendiri
rasa ingin tahu yang tinggi
terbuka
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Penerapan ilmu fisika dalam bidang industri adalah ....
Gelombang elektromagnet yang dapat digunakan pada telepon genggam
Penggunaan radioaktif sebagai reaktor nuklir.
Penemuan berbagai jenis mesin, semisal mesin diesel atau mesin bensin untuk memudahkan proses produksi
Penggunaan sel surya sebagai energi alternatif
Gelombang elektromagnet yang dapat digunakan pada telepon genggam.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Cabang ilmu fisika yang mempelajari struktur planet bumi disebut ...
ekonofisika
biofisika
astrofisika
geofisika
fisika medik
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Tahap terakhir dalam metode ilmiah adalah ...
merumuskan hipotesis
mengidentifikasi masalah
menarik kesimpulan
mengumpulkan data
merumuskan masalah
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Pengetahuan Astronomi
Quiz
•
KG - 12th Grade
20 questions
PAS SUMATIF GANJIL X 2024/2025
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Nilai dan Norma Sosial
Quiz
•
10th Grade
16 questions
Hakikat Fisika (part 2)
Quiz
•
10th Grade
20 questions
PAT 10 FISIKA WAJIB
Quiz
•
10th Grade
20 questions
Ulangan Momentum dan Impuls X MIPA 2022
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Kuis Hakikat Fisika
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Gaya Gravitasi (Kamis, 19/03/2020)
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
