
PTS - XII (1-7) PAI
Authored by ZAINUL CHUSNA
Religious Studies
12th Grade
40 Questions
Used 13+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Moderasi beragama merupakan sesuatu yang kontradiktif dengan paham radikalisme beragama. Karena pemahaman yang tidak menyeluruh tentang Islam dalam konteks radix atau akar tadi, menimbulkan pemahaman yang keliru tentang Islam. Pengertian dari radikalisme yang tepat yaitu ...
Gejala umum yang bisa terjadi dalam suatu masyarakat yang ditandai oleh tindakantindakan keras, ekstrim, dan anarkis sebagai wujud penolakan terhadap gejala yang dihadapi.
kemampuan untuk berpikir dan bertindak sesuai dengan mata hati (conscience) dan determinasi
sebuah ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan dan persamaan hak adalah nilai politik yang utama
keyakinan (kepercayaan) yang terlalu kuat terhadap ajaran (politik, agama, dan sebagainya)
Sebuah sikap menerima atau menghormati pandangan atau tindakan orang lain, sekalipun pandangan atau tindakan itu belum tentu disetujuinya.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata moderasi berasal dari bahasa latin moderatio, yang berarti ke-sedang-an (tidak berlebihan dan tidak kekurangan). Lantas, yang dimaksud dengan moderasi beragama, yaitu sebagai berikut ...
Taklid
Ekstream
Berlebih-lebihan
mengedepankan keseimbangan dalam hal keyakinan
mengedepankan kesepakatan golongan dalam hal keyakinan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menggambarkan watak Islam adalah moderat dalam hal bertindak, dan kesimbangan dalam segala urusan yang baik tindakan, ucapan atau pikiran. Hal berikut merupakan pengertian dari ...
Keimanan
Syari’at Islam
Moderasi beragama
Kerukunan beragama
Ekstrimisme beragama
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ruang lingkup moderasi beragama antara lain, ...
Keadilan, keseimbangan dan toleransi
Keadilan, persatuan dan humanisme
Ketuhanan, persatuan dan kerakyatan
Iman, taqwa dan syari’at
Iman, jamaah dan pedoman
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang akan menggambarkan bahwa seseorang itu moderat dalam beragama mencakup empat indikator berikut ini, kecuali ...
Komitmen kebangsaan
Humanisme
Toleransi
Anti- kekerasan
Akomodatif
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Moderasi Islam menjadi paham keagamaan keislaman yang mengewajantahkan ajaran Islam yang sangat esensial yaitu moderasi Islam yang lebih mengedepankan persaudaraan. Dalam konteks kehidupan berbangsa, kita dihadapkan dengan masyarakat yang majemuk, tidak semua teman kita berasal dari agama yang sama. Dari uaraian tersebut, merupakan penerapan dari ...
Moderasi beragama
Moderasi Islam
Moderasi dalam akidah
Moderasi dalam syari’ah
Moderasi dalam akhlak
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam moderasi beragama, maka kita harus berhati-hati dengan paham radikalisme. Karena pemahaman yang tidak menyeluruh tentang Islam dalam konteks radix atau akar tadi, menimbulkan pemahaman yang keliru tentang islam Yang dimaksud dari radikalisme yaitu ...
Gejala umum yang bisa terjadi dalam suatu masyarakat yang ditandai oleh tindakantindakan keras, ekstrim, dan anarkis sebagai wujud penolakan terhadap gejala yang dihadapi.
keyakinan (kepercayaan) yang terlalu kuat terhadap ajaran (politik, agama, dan sebagainya)
kemampuan untuk berpikir dan bertindak sesuai dengan mata hati (conscience) dan determinasi
Sebuah sikap menerima atau menghormati pandangan atau tindakan orang lain, sekalipun pandangan atau tindakan itu belum tentu disetujuinya.
sebuah ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan dan persamaan hak adalah nilai politik yang utama
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
40 questions
PSI ( 3 )
Quiz
•
12th Grade - University
40 questions
Siyer-i Nebi Bilgi Yarışması
Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
PAS PAI-GASAL-KELAS X
Quiz
•
9th - 12th Grade
45 questions
KUIS TATA CARA SALAT HARI KE 4
Quiz
•
9th Grade - University
40 questions
P.A.S SEMESTER GENAP PAI KELAS XII 23-24
Quiz
•
12th Grade
40 questions
US-Pendidikan Agama Islam
Quiz
•
12th Grade
45 questions
PABP 2024/2025 Kelas IX
Quiz
•
9th Grade - University
35 questions
25012021 PAI XII Bab 8. Ketentuan Waris dalam Islam
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Religious Studies
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
15 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
Christmas Movies
Quiz
•
1st - 12th Grade
55 questions
CHS Holiday Trivia
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Christmas Movie Trivia
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
christmas facts
Lesson
•
5th - 12th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th - 12th Grade
20 questions
Stages of Meiosis
Quiz
•
9th - 12th Grade