Regina : "Selamat pagi Pak, perkenalkan nama saya Regina
Apakah saya boleh mewawancarai bapak?”
Pak Agus : “Selamat pagi Regina Tentu saja boleh, silahkan nak Regina”
Regina : “Baiklah pak, pertanyaan pertama saya. Bagaimana bapak melihat dampak perubahan iklim pada lingkungan sekitar kita?”
Pak Agus : “Ini akan berpengaruh negatif pada lingkungan kita ,Nak Regina. Perubahan iklim dapat menyebabkan suhu yang ekstrim, cuaca yang tidak stabil, dan kenaikan permukaan air laut, yang semuanya berpotensi merugikan ekosistem dan manusia."
Regina: "Apa dampak dari limbah plastik terhadap lingkungan laut?"
Pak Agus : " Begini Nak Regina. Limbah plastik dapat merusak ekosistem laut, membahayakan kehidupan laut, dan menciptakan zona mati di samudra".
Topik yang sesuai untuk wawancarai tersebut adalah . . . .