KUIS USAHA ENERGI
Quiz
•
Physics
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Ambar lestari
Used 4+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah balok bermassa 1,2 kg meluncur di atas bidang melengkung dari titik A ke titik B hingga terhempas seperti gambar. Perbandingan energi potensial dan energi kinetik balok pada ketinggian 0,5 m sebelum mencapai tanah adalah... (g = 10 m.s⁻²)
1 : 4
1 : 3
1 : 1
3 : 1
4 : 1
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dari puncak gedung setinggi 25 m, bola yang massanya 1 kg dilontarkan pada arah mendatar seperti pada gambar. Perbandingan energi potensial dan energi kinetik bola pada saat berada di ketinggian 10 m saat dari tanah adalah... (g = 10 m.s⁻²)
A. 2 : 5
B. 2 : 3
C. 2 : 1
D. 1 : 2
E. 3 : 2
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah bola dengan massa 1 kg didorong dari permukaan meja yang tingginya 2 m. Kecepatan saat lepas dari bibir meja adalah 2 m/s. Berapakah kecepatan bola saat menyentuh tanah?
2 m/s
4 m/s
6 m/s
8 m/s
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Balok bermassa 3 kg terletak diatas bidang datar licin, kemudian ditarik dengan gaya F = 6 N selama 5 sekon. Besar usaha yang dilakukan oleh gaya F adalah....
27 Joule
72 Joule
150 Joule
160 Joule
288 Joule
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah bandul 1 kg diikat dan kemudian digerakkan ke kanan seperti gambar berikut. Bandul mencapai ketinggian A. Jika massa tali diabaikan maka laju bandul di titik B adalah… .
1 m.s⁻¹
2 m.s⁻¹
√ 5 m.s⁻¹
√ 10 m.s⁻¹
10 m.s⁻¹
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebuah balok bermassa m ditarik oleh gaya F horizontal sehingga balok berpindah sejauh s dari keadaan diam. Berdasarkan data pada tabel, data manakah yang menghasilkan usaha paling kecil?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada gambar di bawah dan benda yang massanya 3 kg meluncur pada bidang miring licin sepanjang 16 m (g = 10 m/s²). Usaha yang dilakukan benda setelah bergerak dari A hingga B adalah ...
24 J
64 J
120 J
360 J
480 J
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
11 questions
Listrik Statis
Quiz
•
12th Grade
18 questions
Listrik Bolak-balik
Quiz
•
12th Grade
19 questions
Standing Waves
Quiz
•
11th - 12th Grade
20 questions
PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER GENAP
Quiz
•
10th Grade
20 questions
RADIASI GEL. ELEKTROMAGNETIK
Quiz
•
12th Grade
15 questions
Campo eléctrico, ley de Coulomb y potencial eléctrico
Quiz
•
11th - 12th Grade
20 questions
FREE FALL
Quiz
•
9th - 10th Grade
20 questions
PAS FISIKA KELAS XI MIA
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Physics
10 questions
Types of Chemical Reactions
Quiz
•
10th Grade
14 questions
Bill Nye Waves
Interactive video
•
9th - 12th Grade
14 questions
Work, Energy and Power
Lesson
•
10th - 12th Grade
10 questions
Exploring the Phenomenon of Static Electricity
Interactive video
•
9th - 12th Grade
10 questions
Newton's Third Law
Quiz
•
7th - 11th Grade
22 questions
Series and Parallel Circuits
Quiz
•
9th - 12th Grade
