Setiap hari kita menghirup udara untuk bernapas. Tentunya udara yang kita hirup haruslah udara yang bersih. bagian hidung yang memiliki fungsi untuk menyaring udara yang masuk ke tubuh kita disebuit.....
Indra Pembau (Hidung)

Quiz
•
Science
•
4th Grade
•
Easy
Anisa Aripah
Used 2+ times
FREE Resource
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 2 pts
a. Selapur lendir
b. Silia atau rambut hidung
c. Lubang hidung
d. Tulang hidung
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 2 pts
Dina merasa tidak bisa mencium bau apapun, baik bau makanan, bunga, parfum, maupun bau kue yang dibuat ibunya. Setelah diperiksa dokter mengatakan bahwa Dina mengalami masalah pada indra penciumannya. Penyakit apakah yang diderita oleh Dina?
a. Pilek
b. Polip
c. Anosmia
d. Mimisan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 2 pts
Manusia memiliki lima indra yang digunakan untuk mengetahui berbagai informasi tentang lingkungan sekitar. Salah satu indra yang digunakan sebagai indra pembau atau indra penciuman adalah.....
a. Hidung
b. Telinga
c. Mata
d. Lidah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 2 pts
Perhatikan pernyataan dibawah ini!
1. Rajin membersihkan hidung menggunakan tisu atau kapas
2. Menutup hidung rapat-rapat saat tidur
3. Menyemprotkan air garam kedalam hidung setiap hari
4. Menggunakan masker saat beraktivitas diluar rumah untuk menghindari polusi
5. Menghirup asap rokok
6. Menghindari paparan debu dan asap
Cara menjaga kesehatan hidung yang benar ditunjukan oleh nomer.....
a. 6, 3, dan 5
b. 1, 2, dan 3
c. 3, 4, dan 6
d. 1, 4, dan 6
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 2 pts
Ketika Dina tidak bisa mencium bau apapun itu artinya ada salah satu bagian hidung Dina yang terganggu, bagian apakah itu?
a. Lubang hidung
b. Saraf pembau
c. Rongga hidung
d. Selaput lendir
Similar Resources on Wayground
10 questions
Soal IPAS KELAS 4

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Pancaindra

Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
untitled

Quiz
•
3rd Grade - University
10 questions
SAINS TAHUN 4 - BAB 2 (MANUSIA)

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Asesmen Sumatif IPAS Kelas 4

Quiz
•
4th Grade
10 questions
IPAS PANCA INDRA

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Asesmen IPA Tema 1

Quiz
•
4th Grade
10 questions
PANCA INDRA

Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade