
Quiz Ekonomi Pembangunan Kelompok 6
Quiz
•
Others
•
University
•
Medium
Pendidikan Ekonomi UMMY Angkatan 2023
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Apa yang dimaksud dengan ekonomi pembangunan
Ilmu yang mempelajari distribusi kekayaan antar negara
Ilmu yang mempelajari pertumbuhan ekonomi tanpa memperhatikan kesejahteraan Sosial
Ilmu yang mempelajari bagaimana suatu negara dapat meningkatkan kondisi ekonomi dan kesejahteraan penduduknya
Ilmu yang mempelajari kebijakan fiskal dan moneter suatu negara
Answer explanation
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Indikator ekonomi pembangunan yang digunakan untuk mengukur kesehatan suatu negara adalah...
Angka harapan hidup
Tingkat pengangguran
Pendapatan perkapita
Neraca perdagangan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indeks pembangunan manusia (IPM) mencakup aspek berikut, KECUALI...
Pendidikan
Kesehatan
Tingkat pengangguran
Pendapatan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tujuan utama dari ekonomi pembangunan adalah...
Meningkatkan cadangan devisa
Meningkatkan kesejahteraan sosial dan kualitas hidup masyarakat
Memperluas lapangan kerja di negara maju
Meningkatkan konsumsi barang impor
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Apa perbedaan utama antara pertumbuhan ekonomi dan ekonomi pembangunan
Pertumbuhan ekonomi hanya fokus pada peningkatan pendapatan nasional, sedangkan ekonomi pembangunan mencakup peningkatan kesejahteraan masyarakat
Ekonomi pembangunan hanya memperhatikan faktor ekonomi sedangkan pertumbuhan ekonomi mencakup aspek sosial
Pertumbuhan ekonomi selalu lebih tinggi daripada ekonomiPertumbuhan ekonomi selalu lebih tinggi daripada ekonomi pembangunan
Ekonomi pembangunan hanya diterapkan di negara maju isinya
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fokus utama dalam ekonomi pembangunan adalah...
Pengumpulan dana investasi asing
Peningkatan pendapatan nasional tanpa memperhatikan distribusi
Pengentasan kemiskinan dan peningkatan kualitas hidup
Mengurangi jumlah ekspor barang primer
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Yang termasuk indikator ekonomi pembangunan adalah...
PDB, inflasi, dan surplus neraca perdagangan
IPM, angka kemiskinan, dan tingkat pendidikan
Tingkat pengangguran, surplus perdagangan dan kurs valuta asing
Tingkat konsumsi masyarakat, cadangan devisa dan utang luar negeri
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Review Flos dan Fructus
Quiz
•
University
20 questions
MATEMATIKA RASIO KELAS 6
Quiz
•
6th Grade - University
20 questions
Menyimak Novel XII
Quiz
•
University
15 questions
Panen Pascapanen Tanaman Hias
Quiz
•
University
20 questions
GOLONGAN KATA (KN & KK)
Quiz
•
University
15 questions
Ruang Lingkup Administrasi Keuangan
Quiz
•
University
15 questions
Quiz PAS Genap
Quiz
•
University
18 questions
Evaluación de RCP Básica 01
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Others
10 questions
Halloween Movies Trivia
Quiz
•
5th Grade - University
12 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade - University
5 questions
Using Context Clues
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
14 questions
Eat Healthy,Be Healty
Quiz
•
4th Grade - University
7 questions
History of Halloween: Pagan or Christian?
Interactive video
•
11th Grade - University
7 questions
Renewable and Nonrenewable Resources
Interactive video
•
4th Grade - University
