
Penilaian Harian PPKN Tema 4 Kelas 3
Quiz
•
Education
•
3rd Grade
•
Medium
Wahyu Raditya
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang siswa di sekolah mempunyai kewajiban-kewajiban. Pengertian kewajiban adalah ...
Sesuatu yang harus dilakukan
Sesuatu yang harus ditaati
Sesuatu yang harus diingat
Sesuatu yang harus diterima
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hak dan kewajiban harus dilaksanakan secara ...
Serentak
Seimbang
Semuanya
Bersama-sama
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kewajiban seorang siswa di sekolah antara lain adalah ...
Mendapatkan pelajaran dari guru
Memiliki banyak buku dan pensil
Belajar dengan sungguh-sungguh
Membawa bekal makanan yang banyak
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh kewajiban di rumah adalah ...
Mendapatkan perlindungan
Mendapatkan kasih sayang
Menerima uang saku
Menghormati orang tua
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Saat kesulitan dalam belajar, kita punya hak untuk minta ... oleh orang tua kita.
Dimarahi
Dibimbing
Dihukum
Didenda
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu hak siswa di sekolah adalah ...
Menikmati fasilitas sekolah
Mengikuti upacara bendera
Menaati tata tertib sekolah
Menjaga kebersihan kelas
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kita punya kewajiban berbuat sopan kepada semua teman di sekolah, hal itu bisa bermanfaat bagi kita yaitu ...
Dijadikan murid paling keren
Dijauhi siswa yang lain
Siswa yang pintar dan cerdas
Mempunyai banyak teman
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
PPKN Tema 2 Subtema 1 Kelas 3
Quiz
•
3rd Grade
15 questions
حرف غ
Quiz
•
3rd Grade
14 questions
KONSEP BERSYUKUR TAHUN 3
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Kuiz Pendidikan Islam Tahun 3
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
POLA AYAT DASAR SPM
Quiz
•
1st Grade - Professio...
17 questions
SOALAN SEBENAR UPKK SIRAH 2018 SOALAN 1-20 (RUMI)
Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
QUIZ MILAD KE 20 FI
Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Latihan Sosiologi Kelas XII Part I (Globalisasi)
Quiz
•
1st - 3rd Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
6 questions
FOREST Self-Discipline
Lesson
•
1st - 5th Grade
7 questions
Veteran's Day
Interactive video
•
3rd Grade
20 questions
Weekly Prefix check #2
Quiz
•
4th - 7th Grade
