Remidi Mapel Pendidikan Pancasila Kelas 9

Remidi Mapel Pendidikan Pancasila Kelas 9

9th Grade

50 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

UM PPKN MTs DARUL MUNA TA. 2023/2024

UM PPKN MTs DARUL MUNA TA. 2023/2024

9th - 12th Grade

45 Qs

PPKN KELAS 9 SEM-1 TAPEL 2023/2024

PPKN KELAS 9 SEM-1 TAPEL 2023/2024

9th Grade

50 Qs

Ujian Akhir Sekolah  Pendidikan Kewarganegaraan

Ujian Akhir Sekolah Pendidikan Kewarganegaraan

9th Grade

50 Qs

REMIDIAL PAS GANJIL 2023

REMIDIAL PAS GANJIL 2023

9th Grade

50 Qs

WAWASAN KEBANGSAAN 1

WAWASAN KEBANGSAAN 1

9th - 12th Grade

50 Qs

Penerapan Nilai- nilai Pancasila

Penerapan Nilai- nilai Pancasila

4th - 12th Grade

45 Qs

Penilaian sumatif PPKn

Penilaian sumatif PPKn

8th Grade - University

50 Qs

soal  mid pkn kelas 9 2024

soal mid pkn kelas 9 2024

9th Grade

50 Qs

Remidi Mapel Pendidikan Pancasila Kelas 9

Remidi Mapel Pendidikan Pancasila Kelas 9

Assessment

Quiz

Education

9th Grade

Medium

Created by

MOHAMAD IHKSANUDIN

Used 7+ times

FREE Resource

50 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Sebagai bangsa yang besar kita patut menghargai jasa pendiri bangsa yang telah berhasil merumuskan Pancasila. Pancasila sebagai dasar negara memiliki makna...

Pancasila dijadikan pedoman hidup dan petunjuk arah dalam berbagai aspek kehidupan

Pancasila dijadikan sebagai landasan politik yang menghindarkan praktik politik tak

bermartabat

Pancasila digunakan sebagai landasan dalam penyelenggarakan pemerintahan negara

Pancasila merupakan kumpulan nilai-nilai yang di dalamnya mengandung unsur

kenegaraan yang tinggi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Bahwa nilai-nilai dari yang terkandung dalam Pancasila perlu dijabarkan dalam suatu sistem norma. Artinya Pancasila terkandung dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang merupakan tertib hukum tertinggi dalam Negara Republik Indonesia serta merupakan staats fundamental norm (pokok kaidah negara yang fundamental), adalah merupakan dimensi...

Normatif

Realitas

Instrumental

Idealisme

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Masyarakat Indonesia terkenal dengan keramah tamahan dan kegotong royongan. Sikap ini berperan penting dalam mewujudkan persatuan dan kesatuan sesuai nilai Pancasila fakta tersebut menunjukkan bahwa Pancasila memiliki dimensi...

Fleksibilitas

Idealitas

Normatif

Realitas

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Bumi, air dan kekayaan yang terkandung didalamnya dikuasai oleh Negara dan dipergunakan sebesar-besarnya untuk kemakmuran rakyat. Ketentuan ini menunjukkan upaya pemerintah mewujudkan nilai-nilai Pancasila dalam bidang...

Politik

Ekonomi

Sosial

Budaya

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Perhatikan pernyataan di bawah ini!

1) Mengembangkan sikap individualisme

2) Menciptakan lapangan pekerjaan sebanyak-banyaknya

3) Mengembangkan sikap gotong-royong dalam kehidupan masyarakat

4) Mengeluarkan kebijakan nasional yang merupakan hasil intervensi Negara lain

Pernyataan yang menunjukkan upaya mewujudkan cita-cita nasional bangsa Indonesia ditunjukkan oleh angka…

1) dan 2)

1) dan 3)

2) dan 3)

3) dan 4)

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Nepotisme adalah perbuatan penyelenggara negara yang melawan hukum demi menguntungkan kepentingan keluarga atau kroninya di atas kepentingan masyarakat, bangsa, dan negara. Dalam sejarah Indonesia praktik nepotisme gencar dilakukan semasa orde baru. Nepotisme mewarnai perekrutan anggota legislatif dan yudikatif pada masa orde baru. Nepotisme merupakan penyimpangan terhadap praktik ideal Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa. Perekrutan anggota pemerintah yang sesuai praktik Pancasila dilakukan dengan…....

Pemilihan Umum

Mendahulukan anggota keluarga

Memperhatikan instruksi dari atasan

Mempertimbangkan jabatan sebelumnya

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Misi perdamaian, bantuan medis yang diberikan Indonesia kepada korban perang, dan donor darah yang dilakukan PMI merupakan perwujudan praktik ideal Pancasila. Kegiatan tersebut sekaligus menjadi salah satu bukti bahwa bangsa Indonesia telah menjadikan Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa, yaitu bangsa Indonesia memiliki jiwa…...

Kemanusiaan

Keagamaan

Kebangsaan

Keadilan

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?